Sejak awal perjalanannya, Ring Tarkam telah menarik perhatian banyak pihak dan menjadi fenomena baru dalam olahraga tinju di Tanah Air.
Part 1 di Surabaya menandai langkah pertama dengan antusiasme luar biasa untuk pertama kalinya kejuaraan ini digelar.
Kemudian Part 2 di Alun-Alun Ponorogo mampu menghadirkan lebih dari 13.000 penonton dan menjelma sebagai pesta rakyat tinju, sehingga menjadi hiburan tersendiri masyarakat sekitar.
"Perjalanan Ring Tarkam dimulai dari nol," cerita Muhammad Gibran Cahyaning Pengeran.
"Tapi, acara ini berhasil berjalan dan mendapat respons positif, lalu kami lanjut ke Ponorogo, Ring Tarkam Part 2, ada lebih dari 13 ribu penonton hadir, itu menjadi bukti bahwa tinju masih punya hati di masyarakat," tutupnya.
Sementara itu, Head of In House Production MNC Channel, Yun Setyoko turut bangga mendukung acara Ring Tarkam Part 3.
Ia menilai turnamen ini cukup positif sehingga bisa melahirkan atlet-atlet tinju berbakat nantinya.
"Ring Tarkam ini luar biasa karena dari putra bangsa, putra daerah bisa melahirkan event seperti ini, MNC mendukung semua olahraga nasional lokal dan prestasi," ujar Yun.
"Ini menjadi semangat sangat positif bagi generasi muda, jadi kami mendukung acara ini," tambah Yun Setyoko menambahkan.
Baca Juga: Tanding Ulang dengan El Rumi, Jefri Nichol Ingin Ada yang Tumbang di Ring Tinju
Berita Terkait
-
Tanding Ulang dengan El Rumi, Jefri Nichol Ingin Ada yang Tumbang di Ring Tinju
-
Tanpa Pelindung Kepala, Kali Ini Jefri Nichol Tantang El Rumi Tinju Lagi
-
Perebutkan Sabuk ICB, El Rumi vs Jefri Nichol Rematch
-
Review Film Salvable: Menghadapi Pertaruhan Hidup dengan Penuh Tekad
-
Daud Yordan Kasih Pesan ke Kambosos: Saya Tidak Datang untuk Kalah!
Terpopuler
- 5 Motor Matic Paling Nyaman & Kuat Nanjak untuk Liburan Naik Gunung Berboncengan
- 5 Mobil Bekas yang Perawatannya Mahal, Ada SUV dan MPV
- 5 Perbedaan Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia yang Sering Dianggap Sama
- 5 Mobil SUV Bekas Terbaik di Bawah Rp 100 Juta, Keluarga Nyaman Pergi Jauh
- 13 Promo Makanan Spesial Hari Natal 2025, Banyak Diskon dan Paket Hemat
Pilihan
-
Senjakala di Molineux: Nestapa Wolves yang Menulis Ulang Rekor Terburuk Liga Inggris
-
Live Sore Ini! Sriwijaya FC vs PSMS Medan di Jakabaring
-
Strategi Ngawur atau Pasar yang Lesu? Mengurai Misteri Rp2.509 Triliun Kredit Nganggur
-
Libur Nataru di Kota Solo: Volume Kendaraan Menurun, Rumah Jokowi Ramai Dikunjungi Wisatawan
-
Genjot Daya Beli Akhir Tahun, Pemerintah Percepat Penyaluran BLT Kesra untuk 29,9 Juta Keluarga
Terkini
-
Juara Grand Slam 7 Kali Venus Williams Umumkan Pernikahan dengan Andrea Preti
-
Dewa United Promosikan Dua 'Wonderkid Jelang IBL 2026
-
Makna Natal Abraham Damar: Refleksi Perjuangan Berdarah-darah Demi Perunggu SEA Games 2025
-
Triathlon Ukir Sejarah, Prestasi Atlet Indonesia Bersinar di SEA Games 2025 Thailand
-
Memukau di SEA Games 2025, Rizki Juniansyah dan Rahmat Erwin Naik Kelas di Olimpiade 2028
-
Medali Nyaris Melayang! KOI Bongkar Alasan 'Tegur' Atlet Kickboxing yang Viral di Medsos
-
Keren! Ini Deretan Rekor yang Dipecahkan Atlet Indonesia pada SEA Games 2025
-
3 Atlet Indonesia yang Pecahkan Rekor di SEA Games 2025
-
Rizki Juniansyah dan Rahmat Erwin akan Tampil di Kelas yang Berbeda pada Olimpiade 2028
-
Tembus Ratusan Triliun! Industri Olahraga Siap Jadi Raksasa Baru Ekonomi Indonesia