Suara.com - Kodak akan meluncurkan ponsel pertama tahun depan. Bahkan nama untuk ponsel tersebut sudah berlisensi.
Ponsel yang dibuat untuk memudahkan dalam mencetak dan berbagi foto ini akan diluncurkan pada acara CES Januari mendatang disusul dengan ponsel dengan jaringan 4G pada pertengahan 2015.
Perangkat ponsel akan diproduksi oleh Bullitt Group, perusahaan Inggris yang juga membuat ponsel kuat untuk Caterpillar.
"Kodak adalah merek yang terkenal, terpercaya atas kualitas dan inovasinya. Kami menggunakannya sebagai inspirasi dalam mendesain perangkat sehingga pengguna bisa mengambil gambar, mengedit, berbagai, menyimpan dan mencetak dengan mudah," kata CEO Bullitt Mobile, Oliver Schulte.
Dia juga menyebut bahwa ponsel ini akan mengedepankan perangkat lunak yang berkualitas dibandingkan perangkat keras.
Baik Kodak ataupun Bullitt enggan membeberkan rincian ponsel yang akan diluncurkan. (The Verge)
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 2 Januari 2026: Klaim Player 112-115 dan 15.000 Gems
-
Lebih dari 30 Persen Warga Indonesia Curhat ke AI saat Sedih, Fenomena Baru di Era Digital
-
Bos Instagram Soroti Ledakan Konten AI dan Tantangan Membedakan Media Asli
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 2 Januari 2026: Ada SG2, Bundle HRK, dan Happy 2026
-
Penundaan GTA 6 bak Pedang Bermata Dua: Berefek ke Gamer dan Developer
-
5 Pilihan HP Murah dan Awet Dipakai Lama, Harganya Mulai Rp1 Jutaan
-
Detail Penting Galaxy S26 Terungkap, Ponsel Lipat Samsung Ikut Kebagian Upgrade Besar
-
7 Rekomendasi Smartwatch Murah dengan Fitur Lengkap untuk Pria dan Wanita
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin