Suara.com - Namanya Jin Pin Xuan dan baru berusia 21 tahun. Desember lalu, Jin tampil dalam video yang mempromosikan sekolahnya, Universitas Public Security di Beijing, Cina. Dalam video itu, Jin bercerita tentang alasannya untuk menjadi polisi dan juga aktivitas yang dilakukannya setiap hari.
Dalam video itu, Jin juga memperlihatkan kefasihannya dalam berbahasa Inggris. Semua presentasinya dilakukan dalam bahasa Inggris yang nyaris sempurna. Jin dibesarkan dari keluarga polisi. Kedua orangtuanya juga bekerja sebagai polisi. Itulah yang membuat dia tertarik untuk menjadi polisi.
Meski masih kuliah, Jin sudah magang menjadi polisi di salah satu kantor polisi lokal. Itu merupakan salah satu syarat kelulusan di Universitas Public Security. Jin sangat dikenal di kampus.
Kecantikannya membuat nama Jin sangat populer. Bukan hanya di kampus, tetapi juga di dunia maya.
Video presentasinya yang diunggah ke dunia maya disaksikan oleh banyak netizen. Sebagian besar terkagum-kagum dengan kecantika Jin dan ada juga yang kagum dengan kefasihannya dalam berbicara bahasa Inggris. Bahkan, ada netizen yang mengatakan rela ditangkap polisi asalkan yang menangkap adalah Jin.
Netizen lainnya mengatakan, Jin terlalu cantik untuk menjadi polisi. Dia seharusnya menjadi peserta idol. Netizen lainnya berharap kehadiran Jin di institusi polisi bisa memulihkan kepercayaan masyarakat terhadap aparat kepolisian. (Rocketnews)
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Smartwatch yang Kompatibel dengan iOS dan Android, Harga Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
-
27 Kode Redeem FF Terbaru 22 November 2025, Klaim Hadiahnya Gratis!
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 November 2025: Ada Pemain Glorious, 450 Rank Up, dan 1.500 Gems
-
5 Tablet Murah untuk Edit Video: Spek Dewa, Memori Besar, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Dua Tablet Murah POCO Siap Masuk ke Indonesia, Usung Chip Kencang Snapdragon
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 November: Ada Pemain 110-115 dan Ratusan Rank Up
-
5 Tablet dengan RAM 12 GB Plus Baterai Jumbo, Multitasking untuk Pekerjaan Berat
-
Spesifikasi RedMagic 11 Pro: Calon HP Gaming Gahar di Indonesia, Chip Super Kencang
-
HP Murah Oppo Misterius Lolos Sertifikasi, Usung Baterai 7.000 mAh