Suara.com - Komuter menjadi sarana transportasi yang digunakan warga Ibu Kota dan sekitarnya untuk berlibur lebaran. Harga murah dan akses cepat tanpa macet, membuat komuter diserbu warga yang hendak berlibur.
Sayangnya, kesadaran warga untuk menjaga kebersihan komuter sangat rendah. Mereka membuat sampah sembarangan, hingga membuat komuter menjadi sangat kotor.
Kondisi komuter kotor diunggah oleh akun Elizabeth Martina ke sosial media, Facebook. Dalam foto-foto yang diunggah Elizabeth, terlihat banyak sampah berserakan di gerbong komuter.
"Saya ingin menangis! Di mana komuterku yang bersih. Sangat menjijikan. Kelakuan para penumpang sangat memalukan."
"Mereka makan, dan minum lalu buang sampah di mana-mana. Petugas kebersihan sudah menjaga kebersihan dengan baik, tapi para penumpang malah tidak peduli."
"Kapan Indonesia maju kalau buang sampah saja nggak bisa? Padahal di sana sudah banyak tanda dilarang makan dan minum di dalam kereta!" tulis Elizabeth.
Postingan Elizabeth ini langsung membuat netizen geram. Mereka marah melihat prilaku para penumpang komuter yang sangat jorok.
"Maklum banyak pengguna KRL yang buta huruf, atau mungkin yang naik bukan manusia," tulis Deniqna Deni Iqna.
"Kampungan banget," tulis Firda Revina.
"Sedih kalau lihat sesama bangsa kelakuan kayak gini? Katanya kebersihan adalah bagian dari iman? jeng, jeng," tulis Bonnie.
"Ya ampun greget liatin kayak gini," tulis Lendo Malompo.
"Ini orang norak apa gimana ya," tulis Selvi Tisari.
"Udik banget kelakuannya," tulis Bagas Satria.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
19 Kode Redeem FC Mobile 13 Januari 2026, Kartu OP Edwin Van Der Sar Siap Menanti
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena