Suara.com - Penjual es krim Turki terkenal lihai dalam mengerjai pembelinya dengan berbagai trik. Namun, tidak semua kalangan menganggapnya lucu, seperti bocah satu ini yang kemudian meluapkan kekesalannya dengan makan tisu yang diberikan kepadanya.
Seorang pengguna Twitter dengan akun @putri_51024, merekam kejadian lucu dan menyebarkannya ke media sosial. Dalam video singkat itu terlihat seorang bocah lelaki yang ingin membeli es krim Turki di salah satu pusat perbelanjaan di Bekasi.
Terlihat, ia tengah menunggu dengan sabar es krim miliknya. Namun, saat ingin mengambil es krimnya, sang penjual pun memulai aksinya. Berkali-kali bocah berbaju hitam itu tertipu, tetapi ia tidak menyerah.
Kesal dengan aksi penjual, bocah itu pun memakan lembaran tisu setelah cone es krimnya ditarik lagi oleh saat melakukan atraksinya. Ia terlihat kesal sambil memasukkan tisu ke dalam mulut dan mengunyahnya, meski ujungnya dia pun menangis.
Tingkah lucunya ini memancing tawa orang-orang yang melihatnya. Bahkan, videonya menjadi viral di dunia maya dan menghibur netizen yang menontonnya.
"Bikin batal puasa ini bocah. Ekspresi kesalnya lucu banget," tulis pemilik akun @dikrizal
"Kasian adeknya, tapi lucu banget. Gemas," tulis @yonamaha
"Ngeselin sih, kalau aku udah kujatohin tumpukan conenya," tambah @primaadiw
Baca Juga: Tiga Iklan Ramadan Ini Jadi Viral di Medsos
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA