Suara.com - Sebuah baju terbang, ciptaan seorang bekas trader komoditas Inggris, telah mulai dijual bebas di sebuah toko busana London. Tak main-main, kostum yang dibekali lima miniatur mesin jet itu dijual seharga 340.000 pound sterling atau sekitar Rp 6,4 miliar.
Baju terbang itu diciptakan oleh Richard Browning dan diproduksi oleh perusahannya, Gravity Industries. Mirip dengan baju tokoh fiksi Iron Man, lima buat mesin jet kecil pada baju itu terpasang pada bagian lengan dan punggung.
Menggunakan bahan bakar jet atau diesel, baju terbang itu bisa melesat dengan kecepatan maksimal 51 km/jam. Penggunanya bisa melayang di ketinggian puncak 3.658 meter.
Meski demikian, Browning sendiri hanya terbang beberapa meter dari permukaan tanah karena alasan keselamatan. Pada Rabu (18/7/2018), ia kembali terbang di depan gerai busana Selfridges, London, tempat baju terbang itu dijajakan.
"Alat ini mengonsumsi sekitar empat liter bahan bakar dalam semenit dalam posisi melayang, jadi kita bisa terbang selama tiga atau empat menit dengan mudah," kata Browning.
"Kami sedang berusaha untuk memperbaiki hal itu, tetapi begitulan konsekuensinya jika terbang tanpa menggunakan sayap," imbuh dia.
Mereka yang memutuskan untuk membeli baju terbang itu, akan mendapatkan latihan dari Gravity Industries.
Berita Terkait
-
Deretan Serial dan Film Marvel yang Bertema Natal, Mana Favoritmu?
-
Emak-Emak Nyaris Adu Jotos di CFD, Iron Man Jadi Penyelamat
-
10 Prompt Gemini AI Foto Superhero: dari Spiderman hingga Iron Man, Hasil Keren!
-
Sempat Viral Dikira Patung Iron Man Milik Ahmad Sahroni, Pengrajin Ini Kini Malah Ketiban Berkah
-
Ramai 'Day 1 Iron Man Hidup Miskin', Faktanya Bukan Hasil Jarahan Rumah Ahmad Sahroni
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
19 Kode Redeem FC Mobile 13 Januari 2026, Kartu OP Edwin Van Der Sar Siap Menanti
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena