Suara.com - Seorang penjual makanan keliling, dengan santainya mengendarai sepeda motor melintasi sebuah pesta pernikahan. Kejadian ini terekam dalam sebuah video yang viral di Instagram.
Sebuah video yang diunggah @agoez_bandz pada Rabu (12/12/2018) kejadian unik ini. Nampak dengan santainya penjual makanan ini melintas di nikahan orang.
Baca Juga : Lindungi Ponsel dari Jambret, Driver Ojol Ciptakan Hal Ini
Video ini pun menarik perhatian warganet hingga akhirnya kejadian ini menjadi viral di Instagram.
''Bodo amat ini kan jalan umum...'' tulis caption dalam unggahan @agoez_bandz tersebut.
Acara nikahan yang berlangsung terlihat romantis dengan dominasi dekorasi berwarna pink. Beberapa tamu bahkan sedang asik menikmati hidangan dan menunggu giliran untuk bersalaman dengan pasangan pengantin.
Baca Juga : Pakai Heels Tinggi, Model Ini Seimbangkan Agar Tak Jatuh
Sedangkan di pelaminan, pasangan pengantin yang mengenakan kostum berwarna emas terlihat tengah berfoto bersama tamu undangan.
Tidak lama, kejadian super unik terjadi. Seorang penjual makanan kemudian melintas dengan sepeda motornya. Di bagian belakang, terdapat gerobak makanan yang biasanya berisi jualannya.
Baca Juga : Lebih Mantul, Lagu Jennie BLACKPINK Diremake Jadi Dangdut Koplo
Tanpa rasa sungkan, penjual makanan ini melaju terus dengan motornya sampai keluar dari lokasi nikahan tersebut.
Beberapa tamu undangan yang berada di lokasi nikahan tersebut dibuat heran dengan kemunculan penjual makanan yang melintas ini.
Apalagi, tepat di belakangnya, seorang pria dengan sepeda motornya juga ikut melintas di acara nikahan yang sedang berlangsung ini.
Video ini langsung viral di Instagram dan sukses menimbulkan beragam komentar dari warganet yang menyaksikan unggahan tersebut.
Berita Terkait
-
Rangkul Maksa saat Minta Maaf ke Penjual Es Teh, Profesor Ini Sentil Gesture Gus Miftah: Very Patronizing
-
Penjual Soto Pakai Apple Vision Pro untuk Catat Orderan, Netizen: Cyberpunk 2077!
-
Sosok Crazy Rich yang Undang Coldplay ke Acara Nikahan, Hajatan Ryan - Gwen Rp 75 Miliar Lewat!
-
Cipung jadi Tamu di Anniversary Raffi-Gigi, Netizen: The Real ke Nikahan Ortu
-
Biodata dan Profil 2 Konglomerat yang Ngamplop Rp1 Miliar di Nikahan Anak Hotman Paris
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Bocoran Xiaomi 17 Ultra, HP Premium dengan Kamera 200MP!
-
Qualcomm Resmi Rilis Snapdragon 6s Gen 4, Dukung Fitur Gaming hingga Kamera 200MP
-
Setelah Samsung, Giliran Oppo Gandeng Google buat Teknologi AI
-
Riset Indosat: Jika Indonesia Serius Adopsi AI, PDB Bisa Tembus Rp 2.326 Triliun di 2030
-
41 Kode Redeem FF Terupdate 27 Oktober 2025, Ada Skin Evo Gun Populer Bisa Didapatkan Gratis
-
Daftar Lengkap 17 Kode Redeem FC Mobile 27 Oktober 2025, Dapatkan 500 Token FootyVerse
-
Film Horor Ternyata Bisa Jadi Terapi untuk Mengatasi Kecemasan
-
Komdigi Akui Kualitas Internet Indonesia Kalah Jauh dari Malaysia
-
5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
-
The Simpsons Bakal Hadir di Fortnite, Ini Bocoran Event-nya