Suara.com - Rumah murah menjadi impian banyak orang saat ini. Bahkan banyak yang dibuat seminimalis mungkin untuk menekan biaya.
Namun ada warganet yang menawarkan rumah yang dijual murah banget. Saking menariknya, warganet lainnya pun penasaran dengan rumah murah yang viral di Facebook ini.
Baca Juga : Tak Cuma Kiasan, Ibu Ini Benar-benar Naik Daun dan Viral di Twitter
Namun tanggapan warganet beragam melihat postingan rumah murah di Facebook yang ternyata lelucon ini.
Unggahan yang viral di Facebook ini membuat warganet emosi. Tak hanya emosi, namun sepertinya mereka juga bakal ketawa ngakak.
Sebuah akun yang bernama Ediyanto Rahmawan membagikan unggahan di forum Facebook KHI (Kerajaan Humor Indonesia) Satu.
Unggahannya berhasil mendapatkan lebih dari 290 Like dan puluhan komentar dari warganet. Ia membagikan gambar sebuah bangunan yang terlihat minimalis.
Baca Juga : Laporkan Angin Puting Beliung Ala Reporter Berita, Aksi Remaja Ini Viral
Akun tersebut dengan bercanda mengatakan bahwa bangunan yang ia jual akan mengingatkan kita kepada ketenangan abadi.
Baca Juga: Jalan-jalan Pakai Heels, Aksi Bocah Laki-laki Ini Bikin Warganet Ngakak
Ia menjual bangunan itu Rp 25 juta dengan lokasi yang strategis. Rumah minimalis tersebut dijual sangat murah karena pemiliknya butuh uang.
Baca Juga : Iklan Operator Seluler Jadul Ini Viral, Ada yang Paham Maksudnya?
Sontak saja, warganet langsung membuka gambar bangunan tersebut sampai gambar terakhir. Namun ketika meilihat gambar terakhir, warganet emosi sekaligus tertawa karena ini merupakan lelucon.
''Rumah masa depan tuh,'' komentar Amien Si Kalem.
''Banyak temennya tu kalo malem,'' kata Finacu Nouna.
''Mantap, rumah anti maling ya kaya gini,'' tulis Faisal Akbar.
Berita Terkait
-
CERPEN: Di Kala Terompet Tahun Baru Berkumandang
-
CERPEN: Tombol Lift ke Lantai Tiga
-
Prabowo Instruksikan Danantara Koordinasi Ketat Bangun Hunian Pengungsi agar Tak Tumpang Tindih
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Buntut Isu Simpanan, Rumah Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan Warganet
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
China Sukses Kembangkan Matahari Buatan, Selangkah Lebih Dekat ke Energi Masa Depan
-
Chipset Redmi Turbo 5 Series Terungkap: Diprediksi Pakai Dimensity 8500 dan 9500e
-
Naoki Yoshida Isyaratkan Adanya Port Final Fantasy 14 untuk Nintendo Switch 2
-
10 HP Android Terkencang Versi AnTuTu Desember 2025: Red Magic dan iQOO Bersaing Ketat
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah Alternatif Apple Watch, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
Geser iPhone 17 Pro, Vivo X300 Pro Masuk 3 Besar HP Flagship Kamera Terbaik DxOmark
-
5 Smartwatch Samsung, Garmin hingga Xiaomi Diskon Sampai 40% di Erafone!
-
Oppo Reno 15 Pro Max Debut Global, Pakai Dimensity 8450 dan Kamera 200 MP
-
Bocoran Perdana Motorola Signature Muncul, Stylus Jadi Kejutan di Kelas Flagship
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan yang Layak Dibeli di 2026