Suara.com - Tak sedikit kejadian seorang siswa ketiduran di kelas karena bosan saat pelajaran. Mungkin Anda pernah mengalami kejian serupa?
Seperti pengakuan bocah satu ini, yang mengalami kejadian tak mengenakkan. Bocah ini mengaku ketiduran di kelas saat pelajaran di sekolah.
Namun sialnya, tak ada yang membangunkannya dari ketiduran di dalam kelas tersebut. Bangun-bangun, ia masih ada di dalam kelas dengan kondisi luar sudah gelap.
Bocah ini menceritakannya dalam sebuah postingan yang viral di Facebook. Warganet dengan akun Facebook Sadam David mempostingkan kejadian ini pada 18 Juli 2019 kemarin.
"Temen L****t, gue tidur gak ada yang bangunin," tulisnya dalam postingan yang viral di Facebook tersebut.
Baca Juga : Bocah Ini Mati Gaya di Angkot, Warganet : Aku Pernah di Posisimu Dek!
Dalam postingan tersebut, ia juga memberikan foto dalam ruangan kelas lengkap dengan tas merah yang ada di meja tempat ia ketiduran di kelas.
Nampak luar kelas tersebut sudah gelap yang tandanya sudah waktu malam. Di dalam kelas nampak terang karena lampu kelas menyala.
Jelas saja postingan bocah ketiduran di kelas ini langsung menarik perhatian warganet hingga viral di Facebook. Banyak warganet heran dengan kejadian ini.
Baca Juga: Kaesang Promosi Pisang dengan Ikan Asin, Warganet Malah Bereaksi Begini
"Kalo aku jadi satpam gak aku bangunin tuh sampe pagi," komentar Novi.
"Apa cuma gua yang sepengalaman sama dia? Dan lebih parah dari dia? Gua dulu waktu les sore di sekolah. Seingat gua tidur jam 5 waktu mau pulang les sore. Lah malah gk dibangunin sampek jam 9 malam. Dingin bercampur takut gua. Dan pagar sekolah di kunci satpam lagi. Terpaksa manjat kya maling gua. Trus sampek rumah mak gua malah gk percaya," pengalaman Riko Damanik.
Baca Juga : Mabar di Warnet, Sekelompok Bocah Ini Main Game Tak Biasa
Saat dituduh pura-pura biar viral, bocah ini pun membuktikan kejadian ini asli. Ia mempostingkan foto lain dari kondisi sekolahnya di malam hari saat ia terbangun.
Baca Juga : Bikin Geger Warganet, Bocah Pelaku Prank Tuyul Ini Tercyduk Tim Jaguar
Itulah kisah bocah ketiduran di kelas sampai malam hari yang viral di Facebook. Apa Anda pernah mengalami kejadian yang sama dengan bocah ini? (HiTekno.com).
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Kronologi 3 Astronot China Terdampar di Luar Angkasa Tanpa Kepastian Balik ke Bumi
-
20 Kode Redeem FC Mobile 9 November 2025, Ungkap Trik Dapatkan 20.000 Gems Gratis
-
28 Kode Redeem FF 9 November 2025, Misi Rahasia Dapatkan Skin Groza FFCS Jangan Terlewat
-
Apple Akhirnya Nyerah, Pilih Bayar Google Rp 16 Triliun per Tahun
-
Honor Siapkan HP 10.000 mAh ala Power Bank Pertama di Dunia
-
Sword of Justice Resmi Rilis ke Indonesia, Game MMORPG Berpadu AI
-
Terobosan Konektivitas: Uji Coba Pertama NR-NTN 5G-Advanced via Satelit LEO OneWeb
-
FujiFilm Rilis instax mini LiPlay+ di Indonesia, Gabungkan Digital dan Instan dengan Kamera Selfie
-
Redmi Note 15 Global Diprediksi Usung Spek Berbeda dengan Versi China
-
Sonic Rumble Resmi Meluncur ke Android, iOS, dan PC via Steam