Suara.com - Meskipun PlayStation 5 baru akan meluncur pada musim liburan tahun depan, namun beberapa pengembang game tengah menyiapkan game andalannya agar bisa dimainkan dalam konsol tersebut
Tidak mengherankan jika sebagian gamer menanti judul game pertama yang bisa dimainkan di PlayStation 5. Nah, untuk menghilangkan rasa penasaran tersebut, laman Final Fantasy UK Fans mengungkap bocoran menarik.
Dilansir laman T3, direktur Square Enix sekaligus produser Final Fantasy menjelaskan bahwa pihaknya tengah bekerja keras untuk mengembangkan Final Fantasy XIV versi PlayStation 5.
"Meskipun bukan konfirmasi, Yoshida-san menyatakan harapan bahwa Final Fantasy XIV Online suatu hari nanti akan muncul pada generasi berikutnya di konsol game buatan Sony," tulis seorang fans di laman tersebut.
Meskipun pada dasarnya Final Fantasy XIV adalah game dengan genre Massively Multiplayer Online (MMO), tetapi pihak pengembang disebut-sebut akan membawa game besutannya ke level yang lebih tinggi.
Terlepas dari tebak-tebakan game pertama yang dirilis untuk PS5, konsol ini digadang menjadi perangkat game tercepat dengan setuhan grafis terbaik yang pernah dibuat oleh Sony.
Soal tampilan grafis PS5, produser game Keisuke Kikuchi mengatakan bahwa konsol ini dibekali prosesor Zen 2 yang bisa menyajikan grafis dalam game sesuai dengan realita.
Selain peningkatan kualitas grafis, perangkat ini juga disebut-sebut bakal memiliki waktu tunggu (loading time) yang super cepat, sehingga bisa menghilangkan jeda di dalam permainan.
Baca Juga: So Sweet... Sulit Berenang, Pemilik Ikan Mas Buatkan Kursi Roda Khusus
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Fitur Kamera Vivo X200T Beredar, Diprediksi Pakai Sensor Sony LYT-702
-
5 Powerbank Kapasitas 10.000 mAh Murah dan Tahan Lama, Harga Cuma Rp100 Ribuan
-
34 Kode Redeem MLBB Terbaru 9 Januari 2026, Ada Skin Epic Hero Lancelot dan Hayabusa
-
Moto Pad 60 Pro Hadir untuk Kreator: Tablet Ini Mengerti Cara Ide Bekerja
-
HyperOS Resmi Pensiun dari Deretan HP Xiaomi, Redmi, dan Poco Ini: Wajib Waspada!
-
53 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 9 Januari 2026, Kantongi Reward Gratis Sekarang Juga!
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Januari 2026, Gratis Pemain 111-115 dan Token Extra Time PL
-
5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan dengan Memori Internal 256 GB di Tahun 2026
-
Terpopuler: Daftar HP Xiaomi Tahan hingga 5 Tahun, Tablet SIM Card Terbaik 1 Jutaan