Suara.com - Marvel's Spider-Man Miles Morales bakal menjadi game yang hadir ke PlayStation 5. Kabar barunya, bakal ada mode performance 4K60fps.
Mode performance ini disiapkan untuk mendukung resolusi 4K dengan frame rate 60 frame per detiknya.
Kabar ini langsung diumumkan Insomniac Games selaku developer Marvel's Spider-Man Miles Morales melalui akun media sosial.
"Berayunlah melintasi kota tidak seperti sebelumnya di PS5 dengan opsi 4K / 60fps Performance Mode." tulis Insomniac Games dalam postingan di Twitter.
Mode performa 4K60fps ini hadir sebagai opsi, sehingga memungkinkan adanya mode yang lebih rendah. Tidak menutup kemungkinan adanya 30 fps.
Seperti diketahui, selama ini konsol game memang lebih banyak memberikan frame rate sekitar 30 fps. Hanya beberapa game saja yang bisa memberikan sampai 60 fps.
Begitu juga dengan resolusi 4K, hanya diberikan beberapa konsol generasi kemarin. Seperti PS4 Pro dan Xbox One X, sedangkan PS4 dan Xbox One S hanya upscale.
Generasi konsol game baru tentu saja menghadirkan performa yang lebih tinggi. Seperti PlayStation 5 yang memang mengincar untuk lancar bermain game di 4K60fps.
Hal ini nampaknya langsung dimanfaatkan Insomniac Games untuk Mantap, Marvel's Spider-Man Miles Morales yang menjanjikan performa tersebut.
Baca Juga: Siapkan Update Besar, Rocket League Jadi Game Free-to-Play
Dengan frame rate 60 fps, tentu saja gamer bisa menikmati visual yang lebih halus. Juga lebih nyaman karena memberikan ketajaman lebih.
Ditambah resolusi 4K yang masih terhitung tinggi untuk saat ini. Sehingga gamer akan disajikan visual dengan detail yang lebih tinggi lagi.
Untuk bisa menjalankan game dengan 4K60fps sendiri bukan hal ringan. Di sini performa konsol game baru akan diuji apakah bisa merealisasikannya.
Rencananya Insomniac Games menjadwalkan game baru Marvel's Spider-Man Miles Morales akan meluncur di musim libur 2020, tanpa tanggal rilis.
Diduga game baru tersebut akan jadi judul perdana untuk peluncuran konsol game PlayStation 5 nanti. Yang juga sama dijadwalkan untuk musim libur 2020.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Grok Buat Wanita Berbikini: Komdigi Soroti Pelanggaran Privasi, Tuai Polemik Internasional
-
Harga POCO M8 5G Lebih Mahal: Pakai Layar Curved AMOLED, Dukung Fitur Tangguh
-
Dimensity 8500 Bakal Setara Snapdragon Berapa? Jadi SoC POCO X8 Pro
-
5 HP 'Kembaran' iPhone 17 Versi Lebih Murah, Kamera Jernih Spek Flagship
-
Langkah Mudah Mengubah Margin di Microsoft Word: Jadikan Dokumen Lebih Rapi
-
55 Kode Redeem FF 8 Januari 2026: Cara Klaim Bundle Yuji Itadori Gratis
-
36 Kode Redeem FC Mobile 8 Januari 2026: Saatnya Panen Pemain MU dan Hadiah Update Kamis
-
Game GTA 6 Belum Sepenuhnya Selesai, Siap Hadirkan Peta Lebih Besar
-
67 Kode Redeem FF Terbaru 8 Januari 2026: Ada Gloo Wall HRK dan Bundle Mr Fiery
-
5 HP Murah RAM 8GB Terbaik untuk Live TikTok Lancar Tanpa Lag