Untuk menambahkan komentar kelas pada tugas, buka menu Kelas (Class) > Pekerjaan Kelas ( Classwork) > pilih tugas apa saja > Lihat tugas (View assignment) dan tambahkan komentar. Komentar itu akan terlihat oleh seluruh anggota kelas.
2. Gunakan aplikasi Google untuk mengirim tugas
Google Classroom telah mengintegrasikan aplikasi dan layanan Google lainnya. Murid dapat menggunakan Video YouTube, file Google Documents, file Google Sheets, atau bahkan file Google Drawing untuk mengirimkan tugas.
Buka Kelas (Class) > Ruang Kelas (Classroom) > Buka tugas (Open an assignment) dan ketuk tambahkan (add) atau buat (create) di bawah menu Your work. Ini akan membuka menu sliding dengan opsi untuk menambahkan file dari berbagai sumber, seperti Google Drive, tautan langsung, lampirkan file, dan murid bahkan dapat membuat dokumen baru.
3. Unsubmit tugas
Jika murid salah mengirimkan tugas yang salah secara tidak sengaja, murid dalam melakukan unsubmit tugas. Klik pada tugas yang telah dikirimkan dan tombol Unsubmit akan muncul untuk membatalkan pengiriman.
4. Melihat detail tugas
Setiap murid pasti ingin mengetahui detail tugas yang diberikan, seperti apa yang ditugaskan dan tenggat waktu yang diberikan.
Murid dapat mengakses Kelas (Class) > Pekerjaan Kelas (Classwork) > Lihat Tugas Anda (View Your Work) dan di sini murid dapat melihat semua tugas yang diberikan dengan judul, tenggat waktu, hingga file terlampir.
Baca Juga: 10 Cara Menandai Rumah di Google Maps, Praktis dan Mudah
5. Menambah komentar pribadi
Jika murid tidak menyukai komentar kelas yang dapat dilihat semua orang atau tidak ingin terlibat dalam diskusi umum karena akan terlihat oleh semua pengguna di kelas, murid dapat menggunakan fitur komentar pribadi di Google Classroom untuk berbicara dengan guru secara langsung. Diskusi itu tetap bersifat pribadi dan tidak terlihat oleh seluruh kelas.
Buka Kelas (Class) > buka Tugas kelas (Classwork) > Lihat tugas (View assignment) dan murid akan melihat bagian Komentar Pribadi (Private comments) di sisi kanan. Gunakan fitur itu untuk mendiskusikan hal-hal tentang proyek atau tugas dengan guru secara pribadi.
Langkah-langkah di atas merupakan tips dan trik Google Classroom yang dapat membantu murid menggunakan platform Classroom dan menavigasinya dengan mudah.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Tag
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
29 Kode Redeem FF 13 Januari 2026, Dapatkan Skin Scar Megalodon hingga Persiapan Event JJK
-
19 Kode Redeem FC Mobile 13 Januari 2026, Kartu OP Edwin Van Der Sar Siap Menanti
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen