Keduanya juga dilengkapi slot memori eksternal yang disediakan khusus oleh Microsoft. Yang mendukung SSD 1 TB setara dengan internalnya.
Distribusi Game
Xbox Series S tidak memiliki optical drive, karena itu konsol game ini full digital download. Semua game dan konten yang bisa dinikmati harus download atau streaming.
Sedangkan Xbox Series X dilengkapi dengan 4K UHD Blu-ray drive. Sehingga mendukung distribusi game secara fisik melalui Blu-ray, dan tentunya digital download.
Kedua konsol game ini juga mendukung sistem backward compatibility yang sama, yakni bisa beberapa game Xbox One, Xbox 360 dan Xbox original.
Tak hanya itu, keduanya juga mendukung aksesoris-aksesoris yang ada di Xbox One. Termasuk controller standar Xbox yang sama digunakan.
Desain dan Ukuran
Microsoft memang belum secara gamblang mengungkap berapa ukuran asli dari kedua konsol game next-gen meraka ini. Namun kita bisa melihat dari perbandingan gambar dan foto.
Terlihat kalau Xbox Series X menggunakan desain kotak berwarna hitam. Meski lebih banyak terlihat gambar dalam wujud berdiri, namun bisa dioperasikan secara horizontal.
Baca Juga: Resmi Diungkap, Inilah Wujud dan Harga Xbox Series S
Sedangkan Xbox Series S, hadir dengan warna putih. Bentuknya juga lebih ramping dan kecil. Bahkan satu Xbox Series X bisa lebih besar dari dua Xbox Series S.
Dengan desain yang ramping ini, nampak kalau konsol game berwarna putih tersebut lebih masuk akan jika diposisikan secara horizontal.
Kesimpulan
Xbox Series X hadir sebagai konsol game baru dengan performa garang dari Microsoft. Ditujukan untuk Anda yang menginginkan pengalaman terbaik di 4K.
Sedangkan Xbox Series S hadir sebagai alternatif ekonomis, namun memiliki fitur next gen. Ditujukan cocok untuk yang bermain di monitor PC, dan TV yang belum 4K.
Itulah perbandingan Xbox Series X dan Xbox Series S, dua konsol game baru yang disiapkan Microsoft. Mana yang jadi pilihan Anda?
Berita Terkait
-
Resmi Diungkap, Inilah Wujud dan Harga Xbox Series S
-
Hanya PS4, Backwards Compatibility PS5 Tidak Mendukung PS1, PS2 dan PS3?
-
Analis: Penjualan PS5 Bakal Lebih Laku dari Xbox Series X
-
Disalahgunakan Pemain, FIFA 21 Hapus Dua Selebrasi Ini
-
Ditanya Pilih PlayStation 5 atau Xbox Series X, Ini Jawaban Bos Steam
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed
-
Reno Land di M Bloc Jadi Magnet Anak Muda, OPPO Reno15 Series Jadi Partner Hangout Generasi Aktif
-
5 HP Baru Siap Meluncur Minggu Ini: Ada HP Murah Oppo dan Redmi Turbo 5