Suara.com - Sebuah laporan baru menunjukkan bahwa Apple iPhone 12 Pro mungkin akan segera dibuat di India dan Brasil selain China.
Selain itu, kapasitas baterai untuk model dasar dan iPhone 12 Mini juga telah terungkap. Menurut laporan Gadgets360 dilansir laman Gizmochina, Rabu (21/10/2020), Anatel baru-baru ini mensertifikasi iPhone 12 Mini di negara tersebut dengan baterai 2.227mAh.
Meski kapasitas ini lebih besar dari iPhone SE 2020 yang mengemas baterai 1.821mAh, tapi masih lebih kecil dari baterai 3.110mAh yang terdapat pada iPhone 11.
Apple umumnya tidak pernah secara resmi mengungkapkan kapasitas baterai untuk iPhone-nya. Meskipun begitu, iPhone 12 Mini diklaim menawarkan pemutaran video hingga 15 jam dengan sekali pengisian daya, yang hanya kurang dari 17 jam yang ditawarkan oleh iPhone 11, iPhone 12, dan iPhone 12 Pro.
Sayangnya, kapasitas baterai sebenarnya untuk iPhone 12 Pro dan iPhone 12 Pro Max masih belum diketahui hingga saat ini.
Lebih lanjut, informasi yang bersumber dari Anatel juga mengungkapkan bahwa Apple mungkin akan segera memproduksi jajaran produk andalan terbarunya dari pabrik Foxconn di Brasil dan India, bersama dengan pusat produksinya di China.
Sesuai laporan sebelumnya, iPhone 12 pertama kali diisyaratkan untuk produksi India dengan Wistron pada Agustus 2020. Pada Juli lalu, iPhone 11 mulai produksi di India, bersama dengan beberapa model lama lainnya juga.
Dokumen dari Anatel menunjukkan bahwa pabrik Foxconn akan memproduksi handset terbaru, yang mungkin juga membantu menurunkan biaya perangkat. Sayangnya, tidak banyak informasi yang tersedia saat ini.
Baca Juga: Rumor! Redmi Siapkan Saingan iPhone 12 Mini
Berita Terkait
-
Andalan Baru di 2021, Bocoran Spesifikasi iPhone 13 Terungkap
-
Mengenal Lidar di iPhone 12 Pro, Bisa Bikin Foto 3D
-
Lebih Canggih dari Iphone 12, Pemuda Ini Pamer Hp Bisa Nonton Tv Offline
-
Tak Bekali Charger di iPhone 12, Apple Jadi Bahan Sindiran Samsung
-
Manfaatkan Peluncuran iPhone 12, Pelaku Phising Targetkan Pengguna Apple
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya