Suara.com - Twitter memang telah meluncurkan fitur barunya, Fleets secara global. Namun, perusahaan berlogo burung biru itu
memutuskan memperlambat proses peluncurannya, disebabkan perlu memperbaiki berbagai masalah kinerja dan stabilitas fitur tersebut.
Sebagaimana dilaporkan Cnet, Kamis (19/11/2020), pihak Twitter mengatakan bahwa apabila masih ada pengguna yang belum mendapatkan Fleets, maka kemungkinan mereka akan mendapatkannya dalam beberapa hari ke depan.
"Kami senang bahwa begitu banyak orang menggunakan Fleets dan ingin memastikan kami memberikan pengalaman terbaik untuk semua orang," ungkap Twitter.
Sebagaimana diketahui, Fleets merupakan fitur terbaru dari Twitter yang diluncurkan pada Selasa (17/11/2020). Fitur ini memiliki cara kerja yang sama dengan fitur story lainnya yang ada di Instagram, Snapchat, dan Facebook, di mana pengguna bisa memberikan cerita yang akan menghilang setelah 24 jam.
Saat memperkenalkan Fleets, Twitter mengatakan bahwa fitur ini dibuat untuk membantu orang agar merasa lebih nyaman dalam melakukan percakapan publik.
"Mereka yang baru mengenal Twitter menemukan Fleets sebagai cara yang lebih mudah untuk membagikan apa yang mereka pikirkan. Fleets membantu orang-orang merasa lebih nyaman untuk berbagi pemikiran, opini, dan perasaan pribadi dan santai," kata Twitter.
Berita Terkait
-
Elon Musk Berikan Pandangan Soal Lonjakan Kasus COVID-19
-
Twitter Luncurkan Fitur Fleets, Tweet Otomatis Hilang dalam Waktu 24 Jam
-
Belanja Online, Begini Penampakan Teras Rumah Warganet saat Ditinggal Pergi
-
Seberapa Greget Sarapanmu? Viral Ayam Geprek 'Rp 6 Juta' Fine Dining Lewat!
-
Beras Dijual Eceran Harganya Cuma Rp 99, Pembeli Merasa Tertipu
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 November: Raih Glorious 107-115 dan Ribuan Gems
-
5 Rekomendasi Tablet Gaming Terbaik 2025, Performa Selevel Konsol
-
Honor Watch X5 Rilis sebagai Pesaing Redmi Watch: Harga Terjangkau dengan GPS
-
Rover NASA Temukan Batu Misterius di Mars, Diduga Berasal dari Luar Planet
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
POCO X8 Pro Siap Masuk ke Indonesia: Usung Chipset Kencang, Skor AnTuTu Tinggi
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Vivo X200T Muncul di Database IMEI, Pakai Kamera Zeiss
-
10 Juta Gamer Lakukan Voting, Situs The Game Awards Sempat Down
-
Minecraft Blast Bakal Jadi Game Gratis, Begini Gameplay-nya