Suara.com - Pada laga pertemuan EVOS Legends dan Alter Ego di MPL Invitational beberapa waktu lalu, Udil dan kawan-kawan tuai sorotan dari penggemar karena aksi selebrasi kemenangan Alter Ego atas EVOS Legends.
Sebagai laga perdana, dua tim besar ini di MPL Invitational Minggu (29/11/2020) lalu, Alter Ego bermain bagus dengan menghajar EVOS Legends 2-0 tanpa balas.
Usai meraih kemenangan atas EVOS Legends yang diperkuat Rekt, Wannn, Luminaire, Antimage dan LJ, Alter Ego dengan roster Celiboy, Udil, Pai, Ahmad dan LeoMurphy ini langsung melakukan selebrasi merayakan kemenangannya.
Selebrasi yang dilakukan cukup unik, nampak di kamera MPL Invitational, Udil dan LeoMurphy lalu melakukan selebrasi dengan meletakkan tangan keduanya di leher seakan-akan sedang mencekik.
Karena aksi selebrasi ini, Udil dan kawan-kawan lalu menuai berbagai sorotan dari penggemar. Banyak yang beranggapan bahwa aksi ini tidak menghargai EVOS Legends.
Tidak tahan menerima sorotan dari penggemar, dalam live streaming yang ia lakukan, Udil lalu buka suara dan menjelaskan hal sebenarnya yang terjadi di laga melawan Rekt dan kawan-kawan tersebut.
Menurut Udil, selebrasi cekik leher yang ia dan rekan-rekan Alter Ego lakukan ini berdasarkan janjinya dengan pihak EVOS Legends sebelum pertandingan dimulai.
"Selebrasi itu tuh sudah janjian sebelumnya sama pihak EVOS-nya. Waktu sebelumnya sudah janjian sama Luminaire" ungkap Udil.
Dengan penjelasan resmi mengenai selebrasi usai mengalahkan EVOS Legends ini, Udil berharap agar sorotan berlebihan yang Alter Ego dapatkan, tidak lagi terjadi kedepannya.
Baca Juga: RRQ Hoshi Dapatkan Slot Spesial, Ini Bagan Pertandingan MPL Invitational
Berita Terkait
-
Hasil Day 3 MPL Invitational, 3 Tim Indonesia Berebut ke Babak Puncak
-
Laga Panas! Alter Ego Tantang Kembali RRQ di MPL Invitational
-
Resmi Digelar Besok, Ini Jadwal Lengkap Week 1 MPL Invitational
-
Ini Daftar Pro Player Indonesia yang Bermain di MPL Invitational
-
Antimage Pindah ke EVOS Legends, ONIC Rasy: GH Jadi Lebih Tenang
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed