Suara.com - Malaysia mulai menguji klinis fase 3 dari kandidat vaksin Covid-19 yang dikembangkan oleh Institute of Medical Biology of the Chinese Academy of Medical Sciences (IMBCAMS).
Inisiatif tersebut merupakan kolaborasi antara pemerintah Malaysia dan China untuk menghasilkan data ilmiah dalam pengembangan kandidat vaksin.
"Gunanya untuk mengevaluasi keamanan dan kemanjurannya terhadap infeksi Covid-19," kata Kementerian Kesehatan Malaysia, dilansir laman Xinhua, Kamis (28/1/2021).
Uji coba akan melibatkan sembilan rumah sakit pemerintah di seluruh Malaysia dan 3.000 sukarelawan selama 13 bulan.
Menteri Kesehatan Malaysia Adham Baba mengatakan, Malaysia sangat senang bisa bekerja sama dengan China, melalui IMBCAMS dalam berkontribusi dalam pencarian bukti ilmiah dalam pengembangan vaksin.
“Dengan regulasi yang kuat, peneliti bersertifikat, dan lokasi penelitian berpengalaman, kami yakin dapat menghasilkan bukti ilmiah yang berkualitas untuk mendukung vaksin penelitian,” ujarnya.
Sementara itu, Che Yanchun, kepala Departemen Litbang, Institut Ilmu Kedokteran China, Akademi Ilmu Kedokteran, mengatakan, Malaysia telah dipilih sebagai negara pertama di luar China yang berpartisipasi dalam uji klinis fase 3 vaksin Covid-19 yang akan dilakukan, juga terjadi di negara lain.
“Saya sangat berharap uji klinis fase 3 di Malaysia sukses dan memenuhi tujuan uji klinis. Tentunya Malaysia juga mendapatkan manfaat dari uji coba ini,” kata Che.
Baca Juga: 3 Nakes Kab Tangerang Demam Usai Divaksin Covid-19, Jubir: Faktor Imunitas
Berita Terkait
-
7 Orang Meninggal Karena Covid-19 di Malaysia Dalam 24 Jam, Indonesia?
-
Bupati Bekasi Disuntik Vaksin Covid-19 Besok
-
Prabowo Didesak Mundur dari Menhan karena Melempem, Gerindra Beri Pembelaan
-
Melalui Seminar Online, KPCPEN Berupaya Mengedukasi terkait Vaksin Covid-19
-
Hyundai Malaysia Andalkan SUV Perakitan Lokal untuk 2022
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan