Suara.com - Para ahli mengungkap ukuran bayi Tyrannosaurus dalam jurnal Canadian Journal of Earth Sciences. Dinosaurus yang berada di puncak predator itu rupanya memiliki ukuran sebesar anjing modern saat ini.
Penelitian ini mengamati sisa-sisa fosil embrio Tyrannosaurus untuk memperkirakan ukuran telur dan menemukan bahwa Tyrannosaurus yang baru lahir mungkin seukuran anjing Border Collie.
Spesimen yang diperiksa dalam penelitian ini adalah fosil embrio Tyrannosaurus pertama yang pernah diidentifikasi.
Tim ahli paleontologi membuat pemindaian 3D dari sisa-sisa fosil yang halus termasuk tulang rahang kecil dan cakar yang ditemukan di Kanada dan Amerika Serikat.
Informasi ini memungkinkan untuk mengidentifikasi fragmen sebagai milik bayi Tyrannosaurus.
Para ilmuwan mampu mengukur hewan dari fragmen kecil termasuk gigi dan diperkirakan fragmen Tyrannosaurus ini hanya memiliki panjang kurang dari satu meter ketika menetas.
Telur Tyrannosaurus memang belum ditemukan dalam catatan fosil, tetapi para peneliti memperkirakan panjangnya sekitar 43,2 cm.
"Fosil ini adalah jendela pertama ke kehidupan awal Tyrannosaurus dan mereka mengajari kita tentang ukuran dan penampilan bayi Tyrannosaurus," kata Dr Greg Funston dari Sekolah GeoSciences Universitas Edinburgh, seperti dikutip dari IFL Science, Kamis (28/1/2021).
Tyrannosaurus hidup di Bumi sekitar 70 juta tahun lalu, sekitar pada Zaman Kapur akhir dan mampu tumbuh dengan panjang sekitar 12,2 meter serta berat mencapai 8.000 kilogram.
Baca Juga: Pertama Kalinya, Ilmuwan Deskripsikan Lubang Anus Dinosaurus
Hewan purba ini adalah predator yang ganas di masa jayanya, dengan gigi bergerigi untuk merobek daging dan rahang besar dan kuat.
Berita Terkait
-
Setelah Viral Naik Truk di Magetan, Kini Muncul T-Rex Lepas di Mall
-
Teuku Wisnu Bagikan Video Dinosaurus Berjalan, Ternyata Ini Faktanya
-
Dinosaurus Viral di Magetan Bikin Heboh, Ternyata Ada Sosok di Baliknya
-
CEK FAKTA: Benarkah Dinosaurus Hidup Lagi Ditemukan di Lereng Gunung Lawu?
-
Video Dinosaurus Diturunkan dari Truk Bikin Geger, Ini Fakta di Baliknya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton