Suara.com - Media sosial Instagram punya standar ukuran foto dan video yang diunggah penggunanya , termasuk di feed Instagram.
Platform berbagi foto dan video paling populer ini banyak digunakan di dunia termasuk di Indonesia.
Tahun 2012 Facebook mengakuisi Instagram senila 1 miliar dolar US Amerika dan bentuk cash dan saham.
Hingga kini banyak pengembangan serta update dari Instagram untuk para penggunanya lebih nyaman berbagi foto dan video.
Namun sebelum mengunggah foto di feed maupun story di Instagram, kamu perlu tahu ukuran feed Instagram agar nantinya foto atau video kamu terpotong saat diunggah.
Instagram sendiri memiliki beragam jenis unggahan, seperti fees, story hingga IGTV yang semuanya memiliki ukuran yang berbeda.
Berikut bermacam-macam ukuran untuk Instagram yang bisa menjadi acuan kamu sebelu mengunggah foto dan video.
Ukuran feed Instagram untuk foto dan video
Sebelum mengunggah foto dan video, kamu harus memperhatikan ukuran feed Instagram dan aspek rasio.
Baca Juga: Wow! Instagram Stories di PC Punya Tampilan Baru
Ukuran feed Instagram mengacu jumlah piksel yang membentuk lebar dan tingga foto atau video.
Umumnya ukuran gambar dan video yang diizinkan Instagram untuk diunggah memiliki lebar antara 320 piksel dan 1080 piksel.
Jika ukuran file yang kamu unggah kurang atau lebbih, maka sistem akan otomatis menyesuaikan.
Untuk foto, dulu Instagram hanya memperbolehkan penggunanya mengunggah foto dengan aspek rasio 1:1 atau persegi.
Namun kini Instagram sudah meningkatkan ukuran feed Instagram adalah 1,91:1 dan untuk foto vertikal Instagram pengguna bisa mengunggah rasio hingga 4:5.
Sedangkan untuk ukuran feed Instagram video kamu bisa mengunggah dengan ukuran 1:1 dengan durasi hingga 60 detik.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 15 November 2025, Klaim Bundle dan Emote Eksklusif Gratis
-
Youth Economic Summit 2025 : Perkembangan Transformasi Media Manfaatkan Kecanggihan Teknologi
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 November 2025, Gratis Icon 108+ dan Belasan Ribu Gems
-
Red Dead Redemption Hadir di Konsol Modern dan Mobile Mulai 2 Desember
-
7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
-
5 HP Memori Besar Paling Murah November 2025 di Bawah Rp 2 Jutaan, Performa Ngebut Anti Ngelag!
-
5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
-
5 Tablet 11 Inci Paling Murah untuk Produktivitas, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
5 Tablet Anak dengan Fitur Parental Control, Aman untuk Main Sekaligus Belajar
-
Oppo Perkenalkan Apex Guard: Standar Baru Kualitas Smartphone, Debut di Find X9 Series