Suara.com - Ilmuwan "menghidupkan" kembali fisikawan terkenal Albert Einstein dengan teknologi platform manusia digital.
Memiliki aksen Jerman, salinan digital Einstein ini mampu berbicara dengan nada lembut dan ramah serta diprogram dengan selera humor yang sama seperti Einstein asli.
Didukung kecerdasan buatan (AI), pengguna dapat berpartisipasi dalam kuis harian dan mengajukan pertanyaan tentang sains, kehidupan, dan pekerjaannya.
Einstein terkenal dengan karyanya di bidang fisika, khususnya teori relativitas yang mengubah pemahaman ruang waktu, gravitasi, dan alam semesta.
Inovasi menghidupkan kembali tokoh populer ini diciptakan oleh UneeQ, perusahaan asal Selandia Baru dan Austin yang mengkhususkan diri pada bidang manusia digital.
Salinan digitalnya diluncurkan bertepatan dengan peringatan 100 tahun Hadiah Nobel Fisika Einstein.
"Digital Einstein adalah evolusi berikutnya dari interaksi manusia-ke-mesin," kata UneeQ dalam sebuah pernyataan, dikutip dari Daily Mail, Rabu (21/4/2021).
Ilmuwan digital ini dapat menguji pengetahuan seseorang tentang berbagai topik, melalui kuis hariannya atau melakukan percakapan pribadi tentang pekerjaan dan penelitian.
Saat ditanya apakah perjalanan waktu akan mungkin dilakukan suatu hari nanti, Einstein versi digital ini menjawab, "Secara teoritis, ya. Namun, itu akan membutuhkan mesin waktu seukuran Matahari jadi saya pikir tidak dalam waktu dekat."
Baca Juga: Siapakah Anak-anak Albert Einstein dan Bagaimana Nasib Mereka?
Meskipun teknologi ini menghibur, UneeQ mengatakan bahwa itu juga dirancang untuk memberikan tokoh Einstein dengan wajah dan kepribadian yang ramah bagi orang-orang yang menderita dari isolasi dan kesepian selama pandemi.
Berita Terkait
-
Canggih! Teknologi AI Prediksi 96 Persen Kasus Pneumonia Terkait Covid-19
-
Adopsi Big Data dan AI di Indonesia Semakin Luas
-
Restoran Sushi Ini Punya Resep Rahasia yang Kece Badai!
-
Terapkan Teknologi AI, Aplikasi Ini Mungkinkan Dokter Melihat Kinerjanya
-
Harapan baru, Kecerdasan Buatan Ini Bisa Deteksi Covid-19 Lewat Suara Batuk
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026