Suara.com - Twitter tengah menguji coba tampilan timeline atau beranda baru untuk aplikasi versi iOS. Sayang, hal ini menimbulkan protes dari beberapa pengguna.
Mereka menyebut tampilan ini terlihat membingungkan dari apa yang ada sebelumnya.
Twitter mungkin perlu beberapa penyesuaian sebelum meluncurkannya secara resmi.
Seperti diketahui, Twitter tengah menguji coba tampilan baru yang membuat layar menjadi lebih penuh, mirip dengan yang ada di Instagram.
Mengutip The Verge, Rabu (8/9/2021), Twitter mengatakan bahwa tampilan baru ini dimaksudkan untuk mendukung percakapan yang berbasis visual dan teks.
Perubahan ini dinilai juga membantu Twitter untuk mengatasi masalah foto yang terpotong saat diunggah di linimasa, sesuatu yang masih ditangani Twitter selama beberapa tahun terakhir.
Beberapa waktu lalu, algoritma pemotongan foto di Twitter terbukti bias terhadap wajah orang kulit putih. Perusahaan pun mengonfirmasi hal tersebut dan berusaha memperbaikinya.
Desain timeline baru ini menjadi salah satu upaya Twitter dengan tampilan yang mirip seperti Instagram.
Baca Juga: Jalani Ibadah Virtual, Umat Nasrani Ini Dapat Teror, Warganet: Tetap Jaga Ukhuwah
Berita Terkait
-
Twitter Siapkan Opsi Pembayaran lewat Bitcoin
-
5 Grup K-Pop yang Dominasi Tren Global Twitter di Tahun 2020
-
Potret Chef yang Masak di Restoran Ini Viral, Warganet Salfok Jaket yang Dipakai
-
Twitter Siapkan Fitur Baru untuk Sembunyikan Tweet Lama
-
Coki Pardede Ditangkap Trending Topik: Update Bursa Transfer Lapas Habis Saipul Jamil Out
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!