Suara.com - Batu bara merupakan salah satu sumber daya yang ada di Bumi dan berpengaruh untuk kehidupan manusia. Ada beberapa manfaat batu bara untuk kehidupan sehari-hari umat manusia.
Makanya dianggap penting. Apalagi faktanya, batu bara menyumbang 40 persen bahan bakar listrik hampir di seluruh dunia. Itu hanya satu contoh manfaat batu bara di kehidupan manusia.
Sementara itu, menurut Pusat Kajian Sumberdaya Bumi Non-Konvensional Universitas Gadjah Mada, batu bara merupakan kumpulan dari sisa-sisa tumbuhan yang mati namun tidak membusuk sempurna. Sehingga hal ini terkumpul dan tersimpan dengan baik di anaerob dalam tanah atau di bawah endapan.
Lalu, apa saja manfaat batu bara? yuk, simak manfaat batu bara berikut ini.
Manfaat Batu Bara
Sebagai bahan bakar utama di Bumi, sebanyak 30 persen energi di seluruh dunia dan 40 persen sumber energi pembangkit listrik menggunakan batu bara sebagai bahan utara. Menurut penelitian, ketersediaan batu bara saat ini cukup untuk bahan bakar energi hingga 300 tahun ke depan.
1. Menghasilkan mineral
Selain sebagai bahan bakar, manfaat batu bara juga menghasilkan mineral lainnya yang dapat digunakan untuk memproduksi fenol dan naftalen.
Fenol merupakan bahan yang dipakai dalam obat kumur dan sejumlah cairan pembersih lainnya. Sedangkan naftalena adalah bahan untuk memproduksi plastik, resin, hingga insektisida.
Baca Juga: Pertamina Bongkar Aksi Penimbunan BBM Solar Subsidi di Jateng
2. Dianggap lebih ramah lingkungan
Dulu, pembangkit listrik tenaga batu bara menghasilkan limbah polusi yang besar. Kini, seiring perkembangan teknologi dan zaman kini polusi yang diakibatkan oleh batu bara bisa berkurang drastis bahkan hingga 90 persen.
3. Bahan Bakar yang murah
Batu bara diketahui merupakan bahan bakar industri yang paling murah. Selain itu, batu bara juga mudah didistribusikan ke tempat-tempat lain. Penyimpanannya pun mudah hanya ditempatkan di tempat kering dan teduh.
4. Tidak bergantung cuaca
Jika pembangkit listrik tenaga air dan angin memerlukan cuaca yang baik untuk menghasilkan energi optimal, maka berbeda dengan batu bara yang tidak bergantung pada waktu dan cuaca sehingga bisa memproduksi energi dengan stabil.
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Aktif 23 November: Klaim Pemain OVR Tinggi, Gems, dan Rank Up
-
Komdigi Temukan Situs Coretax Palsu, Mirip Buatan DJP Kemenkeu
-
Komdigi Bidik 60.000 Orang Melek Digital, Lindungi Anak dari Konten Negatif Internet
-
Jelajahi Dunia Digital: Panduan Menggunakan Komputer untuk Semua Usia
-
6 Tempat Investasi Online untuk Pemula, Aman dan Cuan
-
Server MCP Microchip, Jembatan Akses Data Produk ke Tools AI dan LLM
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah untuk Lari, Harga di Bawah Rp500 Ribu
-
Cara Download Gambar dari Pinterest dengan Benar
-
Kenapa Tidak Banyak Orang Kidal? Ini Alasannya menurut Penelitian
-
36 Kode Redeem FF 23 November 2025, Diamond Gratis Hingga Karakter Digimon Cocok untuk Bernostalgia