Suara.com - Belakangan ini, sepasang pengantin asal Madura virl di media sosial karena ada hal tak biasa yang terjadi selama acara pernikahan berlangsung.
Sebuah video viral dibagikan akun TikTok @fahmi_munaki96 pada belum lama ini, tampak pasangan pengantin lelaki dan perempuan berdiri di atas panggung pernikahan.
Keduanya yang mengenakan pakaian khas pengantin tersebut terlihat menyambut tamu undangan yang hendak bersalaman mengucapkan selamat.
Tak hanya itu, terekam di hadapan kedua mempelai sebuah baskom atau wadah yang diletakkan di atas meja setinggi lutut.
Rupanya, baskom tersebut berfungsi sebagai wadah untuk menyimpan uang yang diberikan oleh para tamu undangan.
Alih-alih menggunakan amplop dan memasukkan ke dalam kotak seperti pernikahan pada umumnya, dalam video ini terekam para tamu langsung memberikan uang tersebut di hadapan kedua mempelai.
Tampak seorang tamu lelaki menyerahkan setiap lembar uang yang dibawanya untuk kedua mempelai tersebut. Setelahnya, tamu itu bersalaman dengan pasangan pengantin itu.
"Bapak sama anak ni boss sama-sama orang Madura," tulis pemilik akun dalam keterangan pada videonya.
Unggahan yang telah dilihat sebanyak lebih dari 1,8 juta penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 37.600 kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.
Baca Juga: Ngeri! Karpet Bisa Bergerak Sendiri, Alasannya Bikin Bingung Warganet
"Yang ngisi amplop dua ribu ketar-ketir melihat ini," tulis akun @hxzymon14625772.
"Biasanya jika dikasih segitu, besok kita harus ngasih segitu juga," komentar @usercumadiskusi.
"Menghindari amplop kosong," tambah @jemmytaufik.
"Di sebagian tempat emang ada yang kayak gini ngasih amplopnya," ungkap @lindaaass.
"Jangan salah, itu pasti ada salah satu keluarga dari pengantin yang nyatet atau ngingatin siapa dan berapa yang orang kasih," sahut @mobius023.
Berita Terkait
-
3 Alasan Perempuan yang Pintar dan Cantik Betah Jadi Jomblo, Kamu Juga?
-
Jangan Salah Pilih, Ini 4 Tanda-tanda Jodoh yang Perlu Dihindari!
-
Sah! Cupi Cupita Resmi Menikah dengan Bintang Bagus
-
Niat Pamer Ponsel Tahan Air, Warganet Ini Malah Berujung Apes!
-
7 Pernikahan Artis yang Berjalan Kurang dari Setahun, Reza DA Cuma 8 Bulan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
53 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 9 Januari 2026, Kantongi Reward Gratis Sekarang Juga!
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Januari 2026, Gratis Pemain 111-115 dan Token Extra Time PL
-
5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan dengan Memori Internal 256 GB di Tahun 2026
-
Terpopuler: Daftar HP Xiaomi Tahan hingga 5 Tahun, Tablet SIM Card Terbaik 1 Jutaan
-
Grok Buat Wanita Berbikini: Komdigi Soroti Pelanggaran Privasi, Tuai Polemik Internasional
-
Harga POCO M8 5G Lebih Mahal: Pakai Layar Curved AMOLED, Dukung Fitur Tangguh
-
Dimensity 8500 Bakal Setara Snapdragon Berapa? Jadi SoC POCO X8 Pro
-
5 HP 'Kembaran' iPhone 17 Versi Lebih Murah, Kamera Jernih Spek Flagship
-
Langkah Mudah Mengubah Margin di Microsoft Word: Jadikan Dokumen Lebih Rapi