Suara.com - Di tengah pandemi COVID-19, dunia game semakin padat oleh mereka bosan terkungkung di dalam rumah. Di tengah berbagai jenis permainan digital saat ini, game multiplayer adalah salah satu yang paling digandrungi karena membantu orang bersosialisasi.
Berikut adalah rekomendasi 7 game PC multiplayer paling seru saat ini dari Suara.com:
1. Dota 2
Dota 2 memang tidak pernah salah. Ini adalah salah satu game PC MOBA paling populer di dunia. Kamu bisa bermain bersama teman-teman setim melawan tim lain atau jika sedang ingin berlatih, bermain melawan komputer yang kini semakin jago saja.
2. PUBG
PUBG atau PlayerUnknown's BattleGround sudah jauh terkenal sebagai game PC sebelum varian mobilenya diluncurkan dan kini juga digandrungi. PUBG merupakan game Battle Royale. Asyiknya PUBG memberikan pengalaman dari grafis yang sangat realistis. PUBG versi PC ini dirilis pada 20 November 2017.
3. Fornite: Battle Royale
Dilihat dari judulnya permainan ini memang memiliki genre Battle Royale atau tembak-tembakan, mirip dengan PUBG. Kalian bisa mendapatkan game ini secara gratis dengan mengakses Epic Game Launcher di PC.
4. Counter-Strike: Global Offensive
Counter-Strike adalah nama yang melegenda di dunia game. Ia muncul sebagai game bergenre multiplayer first-person shooter. Pada 2021, Counter-Strike: Global Offensive diluncurkan dan diklaim menyajikan tampilan yang lebih nyaman untuk mata.
5. Minecraft
Minecraft memberikan para pemain misi untuk membangun sebuah rumah, menambang untuk mencari Diamond dan mengusir para Mob yang bisa membahayakan nyawa karakter. Selain menghadirkan genre battle royale, Minecraft juga menghadirkan mode balapan.
Nah itulah rekomendasi 5 game PC multiplayer online yang bisa dimainkan bersama-sama teman. Mana nih game PC multiplayer pilihan kalian? [Sofia Ainun Nisa]
Baca Juga: PUBG Mobile Hadirkan Gundala Superhero Terbesar di Indonesia
Berita Terkait
-
PUBG Mobile Raih Rekor Dunia dari Lapangan Banteng Jakarta
-
Game Survival Baru dari Kreator PUBG Telah Tiba, Early Access Dibuka
-
41 Ribu Siswa di Nias Nikmati Sekolah Gratis Program PUBG Mulai Tahun Depan
-
Pemerintah Korsel Turun Tangan usai Game PUBG Terancam Diblokir Prabowo
-
PUBG Mobile Terancam Diblokir Prabowo, Komdigi Minta Game Online Patuh Aturan
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
XLSMART Resmi Hadirkan XL Ultra 5G+, Jaringan 5G Blanket Pertama di Indonesia
-
7 HP NFC Murah Harga Rp1 Jutaan, Baterai Awet Performa Ngebut
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 Rekomendasi HP Tipis Layar Bezel Less RAM 8GB: Harga Rp3 jutaan
-
Honor of Kings Pamerkan Skin Game Baru Bertema Budaya Wayang Indonesia
-
10 Plugin TheoTown Terbaik untuk Pemula: Bangun Kota Impian Jadi Lebih Mudah!
-
Solusi Produktivitas Ideal untuk Langkah Awal Karier, Huawei MatePad 11.5 New Standard Edition
-
5 Tablet Murah Lenovo untuk Produktivitas dan Hiburan, Mulai Rp1 Jutaan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Pokemon TCG Evolusi Mega Impian ex Hadirkan Kartu Emas Mega Dragonite ex