Suara.com - Apakah kamu merasa terganggu dengan adanya auto update atau pembaruan secara otomatis di Windows 10 yang tertanam di laptop maupun PC?
Meskipun pembaruan pada Windows 10 ini bisa memberikan manfaat yang cukup banyak untuk laptop atau PC kamu.
Terkadang dengan beberapa alasan kamu memilih untuk mematikan pembaruan otomatis atau auto update di Windows 10 tersebut.
Beberapa alasan ini mungkin membuat kamu ingin mematikan pembaruan otomatis atau auto update Windows 10 ini, karena spesifikasi laptop yang terbilang rendah maupun koneksi internet cukup pelan dan membuat kinerja laptop semakin pelan dan berat.
Berikut beberapa alasan Windows 10 selalu minta update dan cara mematikan auto update Windows 10:
1. Meningkatkan keamanan
Rupanya para hacker bisa muncul dari berbagai cara salah satunya yakni ketika kalian mengunduh berbagai aplikasi apalagi jika keamanan aplikasi tersebut tidak diketahui bisa menjadi celah Windows 10 kalian bobol di tangan hacker.
Dengan demikian maka Windows 10 selalu kerap meminta update atau merekomendasikan untuk melakukan auto update agar laptop atau PC kalian tetap aman.
2. Melancarkan Sistem Operasi
Baca Juga: Microsoft Ubah Jadwal Update Windows 10 Jadi Setahun Sekali
Salah satu upaya yang dilakukan Windows 10 adalah selalu terbuka dengan masukan masukan dari para pengguna.
Seperti halnya memberikan masukan seperti keluhan atau fitur-fitur yang diinginkan oleh para pelanggan, jika dirasa fitur tersebut bisa bermanfaat maka Windows 10 akan melakukan update fitur sesuai dengan keinginan para pelanggan.
3. Memperbaiki error
Salah satu fitur yang ada di Windows 10 adalah error reporting yang bisa melaporkan permasalahan atau error yang ada di Windows 10 secara otomatis kepada para pengembang (developer) maka orang tersebut akan segera diteliti dan akan melakukan perbaikan.
Cara mematikan auto update Windows 10
Cara Ke-1 Menggunakan services.msc
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026