Suara.com - Pemain Free Fire (FF) Max dapat menggunakan kode redeem untuk mendapatkan berbagai item menarik.
Sama seperti sebelumnya, kode redeem FF Max 22 Desember 2021 pun telah tersedia untuk mengklaim skin senjata.
Dengan adanya kode redeem ini, pemain FF Max tidak perlu mengeluarkan uang secara langsung atau diamond untuk membeli item dalam game.
Alih-alih membeli, pemain bisa mendapatkan aneka hadiah menarik secara gratis, mulai dari skin, karakter, voucher, bundle, hingga senjata baru.
Berikut ini kode redeem FF Max yang dapat diklaim oleh pemain, berdasarkan video yang diunggah kanal YouTube Dicky Staz:
FF11-64XN-JZ2V (1x Winterland's Snowboard & 1x Pink Devil Weapon Loot Crate)
Cara mengklaim kode redeem FF Max di atas juga memiliki panduan yang sama seperti pemain melakukan penukaran dengan kode redeem FF.
Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk mengklaim kode redeem FF Max 22 Desember 2021:
- Akses situs resmi redemption Reward FF Max Garena di https://reward.ff.garena.com/id
- Login ke akun FF Max pemain. Terdapat enam pilihan untuk login, Facebook, VK, Google, Huawei, Apple, dan Twitter.
- Masukkan kode redeem FF Max 22 Desember 2021 di atas ke dalam kotak yang tersedia.
- Klik tombol Konfirmasi.
- Jika berhasil, pemain akan mendapatkan hadiah yang langsung masuk ke bagian Vault di dalam game.
Biasanya, proses pemberian hadiah kode redeem FF Max memakan waktu sekitar 30 menit hingga 24 jam.
Baca Juga: Jangan Terlewat! Tukarkan Kode Redeem CODM 22 Desember 2021
Sama seperti kode redeem FF, kode redeem FF Max hanya terdiri dari 12 karakter yang merupakan kombinasi antara huruf kapital dan angka.
Tak hanya itu, kode-kode redeem FF Max di atas kemungkinan besar memiliki batas waktu penggunaan sehingga tidak seluruh kode redeem FF Max 22 Desember 2021 dapat diklaim.
Pemain disarankan untuk segera mengklaim kode redeem FF Max 22 Desember 2021 sebelum mencapai batas limit penggunaan. Semoga beruntung!
Berita Terkait
-
Survivors Buruan Klaim Kode Redeem FF 19 Desember 2021, Banjir Hadiah
-
Daftar Game Terbaik 2021 di Google Play, Apakah Free Fire Termasuk?
-
Ada Ratusan Primogems, Klaim Kode Redeem Genshin Impact 17 Desember 2021
-
Kode Redeem CODM 17 Desember 2021, Yuk Klaim Item Misterius
-
Update! Bocoran Kode Redeem PUBG Mobile 17 Desember 2021
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
-
7 Aplikasi Penyebab HP Lemot, Diam-Diam Bikin Memori Cepat Penuh
-
HP Orang Tua Sering Muncul Iklan Aneh? Ini 6 Cara Hapus Iklan di HP Android
-
Redmi Turbo 5 Meluncur 29 Januari: Bawa Baterai 7.560 mAh, Harga Kompetitif
-
7 Tablet Memori 512 GB Murah RAM Melimpah, Desain dan Multitasking Enteng
-
Daftar Kode Redeem TheoTown Januari 2026: Cara Dapat Diamond Gratis Tanpa Ribet!
-
PUBG Mobile Raih Rekor Dunia dari Lapangan Banteng Jakarta
-
Bocoran Tampilan dan Fitur Android 17, Desain 'Liquid Glass' Mirip iOS
-
63 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 28 Januari: Sikat Gloo Wall Gojo dan Bundle Sukuna
-
Infinix Note Edge 5G vs Redmi Note 15 5G: Duel HP Rp3 Jutaan Paling Panas di Awal 2026!