Neo QLED
Samsung Neo QLED membawa teknologi seperti Neo Quantum Processor sekaligus membawa peningkatan teknologi gambar dan suara.
Neo Quantum Processor tahun ini memperkenalkan advanced contrast mapping dengan BLU (back-light unit).
Selain itu, meningkatkan tingkat kecerahan dari 12 hingga 14-bit gradasi untuk kontrol sumber cahaya (Quantum Mini LED) yang lebih presisi.
Semua ini memungkinkan TV mengontrol pencahayaannya di 16.384 tingkat, empat kali lipat dari 4.096 di model sebelumnya.
Teknologi Shape Adaptive Light baru memanfaatkan Neo Quantum Processor untuk menganalisis garis, bentuk, dan permukaan untuk mengontrol bentuk cahaya dari Quantum Mini LED.
Ini juga meningkatkan kecerahan dan keakuratan semua bentuk yang ditampilkan di layar.
Samsung Neo QLED 2022 juga dilengkapi Real Depth Enhancer, algoritma kualitas gambar dengan multi-kecerdasan.
Kemajuan teknologi ini menciptakan sensasi realisme yang lebih kuat, dengan membedakan dan memproses obyek di layar terhadap latar belakangnya untuk menciptakan sensasi kedalaman (depth).
Baca Juga: TV Samsung Bakal Punya Fitur Penampung NFT
Selain itu, Samsung Neo QLED 2022 mempunyai EyeComfort mode, secara otomatis menyesuaikan tingkat keterangan dan tone layar.
Semua itu berdasarkan sensor cahaya built-in dan informasi matahari terbenam atau matahari terbit.
Seiring dengan perubahan cahaya dalam ruangan, layar secara bertahap akan mengurangi jumlah cahaya dan menawarkan tone warna yang lebih hangat, dan juga menyesuaikan level blue light.
Sehingga pengalaman menonton lebih nyaman di malam hari dengan mengurangi blue light yang dapat mempengaruhi kualitas tidur pengguna.
Kemudian ada fitur dari OTS (Object Tracking Sound) untuk mengarahkan suara bergerak melintasi ruangan bersama-sama dengan objek yang bergerak di layar.
Jajaran TV 2022 akan menawarkan OTS Pro, yang menggabungkan speaker up-firing yang kuat untuk menciptakan surround sound yang menyelimuti ruangan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!