Suara.com - Pemain Genshin Impact (Travelers) dapat menggunakan kode redeem untuk memperoleh item-item menarik secara gratis seperti Mora dan Primogems.
Seperti yang ditawarkan dalam kode redeem Genshin Impact 18 Januari 2022.
Primogems sendiri merupakan mata uang premium dalam game Genshin Impact yang dibutuhkan Travelers untuk membeli karakter atau barang lainnya.
Biasanya, item hanya dapat dibeli melalui toko dalam game atau menyelesaikan misi tertentu.
Kode redeem Genshin Impact ini dirilis secara berkala, seringkali muncul di program khusus MiHoYo yang mengungkapkan informasi tentang pembaruan di masa mendatang.
Berikut ini beberapa kode redeem Genshin Impact 18 Januari 2022 yang dapat diklaim berdasarkan video yang diunggah kanal YouTube Dump Gamer:
- 9BPCJCQGHAWQ
- 88PGU8G7NK5D
- KS7Z89V7YPSV
- 9BNYK6LWCX79
- GENSHINGIFT
Cara menukarkan kode redeem Genshin Impact 18 Januari 2022 pun sangat mudah. Berikut ini kedua cara yang bisa dilakukan Travelers untuk mengklaim hadiah menggunakan kode redeem Genshin Impact:
1. Situs resmi Genshin Impact
Akses situs resmi Genshin Impact Code Redemption atau kunjungi laman https://genshin.mihoyo.com/en/gift. Kemudian masuk dengan ID miHoYo pemain.
Baca Juga: Kode Redeem CODM 18 Januari 2022, Klaim Biar Semangat Mabar!
Setelahnya, pilih server yang disesuaikan dengan akun milik pemain > masukkan nickname karakter dan ketik kode redeem Genshin Impact 18 Januari 2022 di atas dalam kotak Redemption Code. Selanjutnya, klik tombol Redeem.
2. Aplikasi game Genshin Impact
Log in dan masuk ke dalam game > pause game untuk mengakses opsi Settings yang berada di sisi kiri > klik Account > pilih opsi Redeem Now > masukkan kode redeem Genshin Impact di atas.
Jika berhasil diklaim, hadiah akan dikirim melalui email dalam game. Dari sana, pemain akan mendapatkan hadiah gratis yang bisa dikumpulkan. Semoga beruntung!
Berita Terkait
-
Item Gratis untuk Survivor, Klaim Kode Redeem ML 14 Januari 2022
-
Kode Redeem CODM 14 Januari 2022, Segera Ambil Hadiah Kerennya!
-
Klaim Kode Redeem FF 14 Januari 2022, Meriahkan Mabar Akhir Pekan
-
Primogems Gratis dari MiHoYo, Kode Redeem Genshin Impact 13 Januari 2022
-
Pastikan Belum Terpakai! Kode Redeem CODM 13 Januari 2022
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
7 Rekomendasi Tablet Ringan untuk Freelancer, Enteng Dibawa ke Mana-Mana
-
Bola Emas Misterius di Dasar Laut Alaska, Bikin Bingung Para Ilmuwan
-
Wikipedia hingga ChatGPT Terancam "Kiamat Internet", Koalisi Damai Desak Komdigi Cabut Aturan PSE
-
vivo X300 Series Resmi di Indonesia: Kamera Gahar, Baterai Monster, Mulai Rp 14 Jutaan
-
5 Tablet Dual OS Spek Kencang, Bikin Kuliah dan Kerja Makin Naik Performa
-
Solusi Cerdas Ini Diklaim Mampu Genjot Penjualan Hingga 50 Persen
-
27 Kode Redeem FF 21 November 2025, Flower of Love dan Skin FFWS Gratis
-
Telkomsel MAXStream Studios Gebrak JAFF 2025, Hadirkan Program Secinta Itu Sama Indonesia
-
23 Kode Redeem FC Mobile 21 November 2025, Panduan Event Glorious Eras & UEFA PrimeTime
-
6 Smartwatch dengan GPS Paling Murah untuk Pencinta Aktivitas Outdoor