Suara.com - Buat kamu yang suka dengan game balap, Need for Speed Underground 1 bisa jadi salah satu pilihan game yang layak dimainkan.
Game ini bukan cuma punya grafis yang mengagumkan namun juga disertai berbagai kompetisi yang menantang.
Jika kamu tak punya PlayStation, tenang saja, game ini bisa dimainkan di PC kok.
Untuk versi PC, kamu juga akan menemukan banyak cheat yang bisa digunakan untuk mempermudah permainan.
Ya, layaknya game kondang pada umumnya, Cheat Need for Speed Underground 1 PC juga punya sejumlah cheat yang layak kamu coba.
Memang, bagi sebagian orang bermain menggunakan cheat tampak tidak profesional. Keberadaan cheat justru menambah seru sebuah permainan.
Untuk menggunakan cheat pada game ini kamu harus membuka menu utama game ini, menekan tombol arah kiri dan nggak dilepas sampai cheat-nya terbuka, serta memasukkan kode cheat-nya secara cepat.
Berikut ini adalah daftar cheat Need for Speed Underground 1 PC.
Fungsi Cheat Kode Cheat
Baca Juga: Pemain Call of Duty Akan Diberi Kekuatan Super saat Hadapi Lawan Pemakai Cheat
- Mengaktifkan semua track gimmesomecircuits
- Mengaktifkan semua track drag gimmesomedrag
- Mengaktifkan semua track drift driftdriftbaby
- Mengaktifkan semua track sprint gimmesomesprints
- Drift physics di semua mode slidingwithstyle
- Upgrade performa Level 1 allmylvloneparts
- Upgrade visual Level 1 seemylvl1parts
- Upgrade performa Level 2 allmylvl2parts
- Upgrade visual Level 2 (tidak termasuk vinyl) seemylvl2parts
- 350Z 350350z
- Tiburon 667tiburon
- Peugeot 77peugeot
- Eclipse 899eclipse
- Focus 119focus
- Impreza 371impreza
- Lancer 222lancer
- RX7 777rx7
- Miata 221miata
- Golf 334mygolf
- Sentra 922sentra
- Neon 893neon
- Skyline 111skyline
- S2000 2000s2000
- Civic 889civic
- Supra 228supra
- 240SX 240240sx
- Integra 342integra
- Nismo givemenismo
- Celica 239celica
- RSX 973rsx777
- Petey Pablo gimmeppablo
- Lost Prophets needmylostprophets
- Rob Zombie gotcharobzombie
- Mystikal havyamystikal
[Damai Lestari]
Tag
Berita Terkait
-
Kumpulan Kode Cheat Rise of Nations Terbaru, Pakai dengan Baik!
-
Daftar Kode Cheat Minecraft Terbaru, Lengkap Cara Memakainya
-
Spesifikasi PC F1 2021, Berat Minimal RAM 8 GB
-
Free Fire Blokir 1,2 Juta Akun Curang, Mayoritas Pakai Cheat Auto Aim
-
Pemilik Call of Duty Mobile Raup Pendapatan Rp 145 Triliun Selama 2020
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
4 Rekomendasi Tablet Rp2 Jutaan Memori 256 GB untuk Kerja, Multitasking Anti Lemot
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru: Dapatkan Skill Boost, Coin Bonus, dan Item Premium Gratis!
-
25 Kode Redeem FF 16 November: Dapatkan Loot Crate & Item Premium Gratis Sekarang Juga!
-
6 Tablet Rp1 Jutaan untuk Edit Video Ringan, Cocok Bagi Content Creator yang Baru Terjun di Sosmed
-
5 HP Murah Cocok untuk Driver Ojol: RAM 8GB, Aman Kena Air Hujan & Layar Jernih
-
Bocoran Pengembangan Game MMO Horizon, Sasar Pengguna Seluler
-
5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
-
Rahasia Perbedaan Wajah Neanderthal dan Manusia Modern Akhirnya Terungkap
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 16 November 2025: Waspada Hujan Lebat di Sejumlah Wilayah
-
34 Kode Redeem FF 16 November 2025: Klaim Emote Bucin & Skin FFWS Permanen untuk Survivor Sejati!