ONIC Kiboy [Instagram kiboy.7].
Suara.com - Jika mengikuti perjalanan tim Onic Esports, maka akan kenal dengan pro player bernama Kiboy.
Apalagi pada MPL 8 tahun lalu, Onic Kiboy berhasil membawa timnya menjuarai kompetisi esports paling bergengsi tersebut.
Jika mau kenalan dengan Onic Kiboy, coba cek beberapa informasi yang telah dirangkum oleh tim Hitekno.com, jaringan Suara.com di bawah ini:
- Dikenal dengan nama panggung Onic Kiboy, nama asli dari pro player andalan Onic Esports ini Nicky Fernando.
- Onic Kiboy lahir di Manado 7 November 2002. Itu artinya pada 2022 ini berusia 20 tahun.
- ONIC Kiboy resmi bergabung dengan tim ONIC pada 2019.
- Meski demikian, dirinya tak langsung tampil sebagai pemain utama, bukan pemain reguler. Namun pada MPL 8, ia menjadi pemain yang sukses membawa tim juara.
- Onic Kiboy kini diketahui tengah menjalin kasih dengan seorang perempuan cantik bernama Brigita Elisabeth.
Skill dan prestasi Onic Kiboy
- Onic Kiboy merupakan roster Onic Esports yang bermain dan mengisi role tank.
- Onic Kiboy disebut memiliki skill yang lengkap bahkan skill makro dan mikronya hampir seimbang.
- Juara MPL Season 8 bersama ONIC Esports.
Media sosial
- Jika ingin mengenal Onic Kiboy secara lebih dekat, bisa kepoin atau bahkan mengikuti media sosial pro player kebanggaan Onic Esports tersebut.
- Akun Instagram resmi Onic Kiboy diketahui bernama @kiboy.7. Akun Instagram tersebut saat ini sudah memiliki jumlah pengikut sebesar 68,2 ribuan.
- Akun Instagram tersebut pernah dilaporkan hilang beberapa waktu lalu, namun saat ini akun Onic Kiboy itu sudah kembali.
- Nah jika ingin curi-curi tips dan trik soal Mobile Legends dari Onic Kiboy, bisa follow TikTok @onic_kiboy2.
Damai Lestari
Komentar
Berita Terkait
-
Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
-
Profil Ribka Tjiptaning: Dokter Penulis 'Anak PKI', Kini Dipolisikan Usai Sebut Soeharto Pembunuh
-
Biodata dan Pendidikan Ribka Tjiptaning yang Sebut 'Soeharto Bunuh Jutaan Rakyat'
-
Biodata dan Agama Pandji Pragiwaksono: Didenda 48 Kerbau, 48 Babi, dan Rp2 Miliar
-
Antasari Azhar Wafat: Dari Ujung Tombak KPK, Jeruji Besi, Hingga Pesan Terakhir di Rumah
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
RRQ dan Evos Wakili Indonesia di Grand Final FFWS Global Free Fire
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 13 November 2025: Tersedia Skin, Bundle, dan Diamond Gratis
-
8 HP RAM 16 GB Termurah untuk Gaming Lancar, Mulai Rp7 Jutaan
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November 2025, Klaim Gems dan Pemain 113 Gratis
-
33 Kode Redeem FF 13 November 2025, Dapatkan Shotgun Mematikan Permanen di Momen Ini
-
Vivo X300 dan X300 Pro Rilis 20 November, Debut OriginOS ke Indonesia
-
26 Kode Redeem FC Mobile 13 November 2025, Banjir Pemain OVR 113 Cuma-cuma
-
Cara Membuat Identitas Kependudukan Digital (IKD) Setara KTP
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November 2025: Klaim Pemain Bintang dan Koin Gratis!
-
Vivo V70 Muncul di Geekbench, Bawa Chipset Snapdragon 7 Gen 4