Suara.com - Seiring banyaknya varian ponsel baru yang dijual di pasar dewasa ini,pembeli bisa-bisa kesulitan menentukan mana yang terbaik.
Terutama jika membandingkan pro dan kontra antara Redmi Note 11 Pro vs Vivo V23e 4G yang memang memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.
Berikut perbandingan Redmi Note 11 Pro vs Vivo V23e 4G:
Desain
Jika memiliki selera ponsel kotak, antara Redmi Note 11 Pro dan Vivo V23e 4G sama-sama memiliki desain kotak sudut-sudut yang tidak terlalu tajam.
Posisi kamera belakangnya pun sama, dibuat vertikal dalam warna dasar hitam yang memukau dan tampak elegan.
Beda dari bagian belakang ponsel ini hanya penempatan kamera. Namun wajar, Redmi Note 11 Pro sudah dibekali empat kamera sementara Vivo V23e punya tiga kamera saja.
Perbedaan desain ada di kamera depan, pada Redmi Note 11 Pro, perusahaan membuat desain Punch Hole.
Sedangkan Vivo V23e 4G masih menggunakan desain kamera depan water drop yang sudah banyak digunakan ponsel-ponsel kelas menengah ke bawah saat ini.
Baca Juga: Beda Spesifikasi Redmi Note 11 Pro dan Redmi Note 11 Pro 5G yang Rilis di Indonesia
Layar dan spesifikasi jeroan
Redmi Note 11 Pro sudah dibekali bentang layar seluas 6,67 inci dan refresh rate hingga 120Hz.
Sementara Vivo V23e 4G mengusung ukuran layar yang lebih kecil yakni 6,44 inci teknologi AMOLED.
Meskipun layarnya lebih kecil, namun soal kerapatan piksel Vivo V23e 4G menang. Produk ini sudah memiliki kerapatan piksel hingga 409 ppi sementara Redmi Note 11 Pro hanya 395 ppi saja.
Spesifikasi keduanya hampir mirip. Baik Redmi Note 11 Pro dan Vivo V23e 4G sama-sama dibekali RAM 8GB dan penyimpanan 128GB.
Keduanya juga sudah mengusung Android 11 dengan chipset MediaTek Helio G96. Mengacu alasan ini, tentu kinerja keduanya juga bisa dikatakan hampir mirip.
Berita Terkait
-
Persija Mendominasi Nominasi Gol Terbaik PSSI Awards 2025 di Aksi Memukau Rizky Ridho dan Hannan
-
9 Film Horor Asia Terbaik 2025, Didominasi Thailand dan Indonesia
-
26 Merek Mobil Bekas Terbaik 2025 Awet 10 Tahun & Jarang Masuk Bengkel
-
31 Produsen Mobil Baru Terbaik 2025: Minim Masuk Bengkel, Honda & Toyota Bukan Teratas
-
Wajib Tonton! 10 Film Terbaik 2025 Raih Rating Sempurna di Rotten Tomatoes
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!