Suara.com - Pemerintah China kembali memperketat aturan soal aktivitas internet untuk pengguna anak-anak di bawah umur.
Kali ini regulasi berkaitan dengan live streaming atau siaran langsung via aplikasi.
Administrasi Radio dan Televisi China mengusulkan bahwa platform perlu meningkatkan kontrol.
Salah satunya, menghentikan pengguna di bawah umur dari memberikan tip pada livestreamer atau menjadi livestreamer tanpa izin orang tua.
Secara khusus ada dua peraturan terkait live streaming yang dibatasi ke anak-anak di bawah umur.
Pertama, mereka yang berusia di bawah 18 tahun tidak diperbolehkan memberi tip pada livestreamer.
Pemberian tip adalah hal lazim dalam live streaming, di mana mereka memberikan kreator sejumlah uang sebagai ucapan terima kasih atas kontribusinya, dikutip dari Kotaku, Senin (9/5/2022).
Aturan kedua adalah anak-anak tidak dilarang menonton konten live streaming di atas jam 10 malam.
Platform juga mesti bertanggung jawab untuk menerapkan aturan tersebut.
Regulasi live streaming ini tidak hanya berlaku untuk Twitch dan YouTube, tapi juga platform lokal seperti BiliBili, Huya dan Douyu dari Tencent, hingga Douyin (versi lokal untuk TikTok).
Baca Juga: Sudah Dikonfirmasi, Zhou Yutong dan Wu Lei Siap Jadi Pasangan di Drama Terbaru
Regulasi baru ini muncul sebagai upaya China untuk mengatasi kekacauan di media sosial hingga live streaming, baik itu dalam unsur menyajikan konten sesuai dan legal hingga pembatasan aturan.
Berita Terkait
-
Kominfo dan Kemenag Bikin Platform untuk Pendidikan Madrasah
-
Perhatikan Privasi Bila Ingin Ciptakan Platform Data Genom
-
WhatsApp Business Platform Bisa Jadi Pilihan UKM untuk Optimasi Komunikasi Bisnis dan Penjualan
-
UMN Gandeng WIR Group untuk Kembangkan Platform Metaverse
-
Riset YouGov: DANA Jadi Platform Transfer Uang Paling Diminati selain Mobile Banking dan ATM
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 November: Raih Glorious 107-115 dan Ribuan Gems
-
5 Rekomendasi Tablet Gaming Terbaik 2025, Performa Selevel Konsol
-
Honor Watch X5 Rilis sebagai Pesaing Redmi Watch: Harga Terjangkau dengan GPS
-
Rover NASA Temukan Batu Misterius di Mars, Diduga Berasal dari Luar Planet
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
POCO X8 Pro Siap Masuk ke Indonesia: Usung Chipset Kencang, Skor AnTuTu Tinggi
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Vivo X200T Muncul di Database IMEI, Pakai Kamera Zeiss
-
10 Juta Gamer Lakukan Voting, Situs The Game Awards Sempat Down
-
Minecraft Blast Bakal Jadi Game Gratis, Begini Gameplay-nya