Suara.com - Live streaming grand final MLBB SEA Games 2022 akan berlangsung hari ini, Jumat (20/5/2022) yang mempertemukan Indonesia vs Filipina. Ini akan menjadi laga penentu yang memperebutkan medali emas.
Lalu jam berapa live streaming grand final MLBB SEA Games 2022 dimulai? Berdasarkan situs resmi MPL Indonesia, laga final ini dimulai pukul 09.00 WIB.
Kepastian Indonesia melaju ke babak final esport SEA Games 2022 ini setelah berhasil mengalahkan timnas Malaysia. Dalam semi final Kamis kemarin, Indonesia menang 2-0.
"Indonesia berhasil meraih kemenangan atas Malaysia dengan skor 2-0 tanpa balas. Kemenangan ini sukses mengantarkan Sang Merah Putih menuju panggung Grand Final, dan akan melawan Filipina di perebutan Medali Emas besok!" dikutip dari akun Instagram @mpl.id.official.
Bagi anda yang ingin menyaksikan live streaming grand final MLBB SEA Games 2022, Indonesia vs Filipina ini dapat mengaksesnya link di akhir tulisan.
Sebelum itu, mari mengenal juga anggota dari masing-masing tim yang akan berlaga di grand final MLBB SEA Games 2022 pagi ini.
Timnas Indonesia
Mengutip dari liquipedia.net, berikut susunan pemain timnas Indonesia yang berlaga di rand final MLBB SEA Games 2022.
- CW (ONIC Esport)
- Kiboy (ONIC Esport)
- Sanz (ONIC Esport)
- luminaire (EVOS Legends)
- R7 (RRQ Hoshi)
- Alberttt (RRQ Hoshi)
- Vynnn (RRQ Hoshi)
Timnas Filipina
Baca Juga: Cara Nonton MLBB SEA Games 2022 Gratis Pakai 17 Link Live Streaming, Dukung Timnas Esport Indonesia!
Berbeda dari Timnas Indonesia yang memiliki anggota dari beragam tim esport. Semua anggota timnas Filipina berasal dari satu tim esport saja, yaitu Blacklist International.
- Soto (Blacklist International)
- Del Rosario (Blacklist International)
- Imam (Blacklist International)
- Gonzales (Blacklist International)
- Villaluna (Blacklist International)
- Russel Aaron Usi (Blacklist International)
- Dexter Louise Cruz Alaba (Blacklist International)
Live Streaming Grand Final MLBB SEA Games 2022
Anda dapat menyaksikan live streaming grand final MLBB SEA Games 2022 melalui beberapa kanal, diantaranya:
- YouTube MLBB Esports: https://www.youtube.com/c/MLBBeSports
- YouTube MPL Indonesia: https://www.youtube.com/c/MPLIndonesia
- Facebook MPL Indonesia (Indonesia) : https://www.facebook.com/mpl.id.official/
- TikTok MPL Indonesia (Indonesia) : https://www.tiktok.com/@mpl.id.official?lang=zh-Hant-TW
Demikian informasi tentang live streaming grand final MLBB SEA Games 2022, Indonesia vs Filipina. Jangan sampai terlewat untuk nonton.
Berita Terkait
-
Cara Nonton MLBB SEA Games 2022 Gratis Pakai 17 Link Live Streaming, Dukung Timnas Esport Indonesia!
-
Cara Nonton PUBG Mobile SEA Games 2022, Cek di Beberapa Link Live Streaming Berikut
-
Oknum Player MLBB Salah Sasaran, Game "LOL" Ini Diberi Rating Bintang Satu
-
Perjalanan Timnas MLBB di SEA Games 2019, Tahun Ini Diharap Lebih Baik
-
Penilaian Wild Rift Anjlok di Play Store, Pemain MLBB Beri Rating Bintang Satu
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 27 November: Ada Diamond, Skin, Item Digimon Gratis
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 November: Ada 1.500 Gems, Rank Up, dan Glorious 106-113
-
5 HP di Bawah Rp2 Jutaan yang Cocok untuk Pelajar, Penyimpanannya Besar dan Anti Lemot!
-
Bocoran Fitur Realme P4x: HP 5G Murah dengan Baterai Jumbo
-
6 Shift Code Borderlands 4 Terbaru: Ada Golden Keys dan Skin Gratis
-
Dikonfirmasi, HP Lipat Huawei Mate X7 Rilis Global Bulan Depan
-
Spesifikasi POCO Pad M1: Tablet Murah Rp 3 Jutaan, Skor AnTuTu Tinggi
-
38 Kode Redeem Free Fire 27 November 2025 : Panen Skin Scar dan Diamond Tanpa Batas
-
5 Rekomendasi Game AAA Murah Diskon Black Friday di Steam, Mulai Rp 30 Ribuan!
-
23 Kode Redeem FC Mobile 27 November 2025 : Sikat Ronaldo 115 dan Diskon Black Friday