Suara.com - Turnamen Mobile Legends: Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID Season 10 minggu 1 regular-season selesai digelar pada Jumat sampai Minggu, 13-15 Agustus 2022.
Hari pertama dibuka oleh Geek Fam vs RRQ Hoshi. Geek Fam sempat unggul di pertandingan pertama dengan skor 1-0, namun RRQ Hoshi berhasil membalikkan keadaan menjadi 2-1.
Laga kedua dilanjutkan antara Rebellion Zion vs Bigetron Alpha. Kali ini BTR berhasil membungkam RBL 2-0 tanpa balas.
Di hari kedua atau Sabtu menampilkan tiga pertandingan sekaligus. Pertama dibuka oleh Alter Ego vs Geek Fam, yang mana AE berhasil melewatinya dengan skor 2-0.
Kemudian dilanjutkan oleh Onic Esports vs Rebellion Zion pukul 15.30 WIB. Di laga ini Onic juga menang mudah dari RBL dengan skor 2-0.
Terakhir pertandingan Sabtu ditutup oleh Bigetron Alpha vs Evos Legends. Evos pun unggul telak dari BTR dengan skor 2-0 tanpa balas.
Minggu 1 kemudian ditutup pada Minggu, (15/8/2022). Sama seperti Sabtu kemarin, laga ini juga memperlihatkan kemenangan 2-0 tanpa balas.
Laga pembuka diawali Alter Ego vs RRQ Hoshi, yang mana AE sebenarnya menguasai jalan pertandingan di ronde pertama.
Namun, RRQ berhasil comeback dan menang 1-0, yang dilanjutkan di ronde kedua menjadi 2-0.
Baca Juga: MPL ID Season 10 Day 3 Week 1, Aura Fire Kalahkan Evos Legends 2-0 Tanpa Balas
Selanjutnya, ada Evos Legends vs Aura Fire. Aura Fire yang mendapatkan pertandingan pertama di hari terakhir ini secara mengejutkan berhasil mengalahkan Evos.
Ronde pertama Aura dramatis menang berkat Kabuki yang diam-diam menghancurkan turret dan membuat skor menjadi 1-0.
Di laga kedua Aura kembali beruntung berkat bantuan minion yang menghancurkan turret, membuat laga menjadi 2-0.
Berikut hasil MPL ID S10 Minggu 1:
Jumat, 12 Agustus 2022
- GEEK vs RRQ = 1-2
- RBL vs BTR = 0-2
Sabtu, 13 Agustus 2022
Berita Terkait
-
EVOS Resmi Umumkan Roster untuk MPL ID Season 10, Siap Usung "Era Baru"
-
Rebellion Zion Kenalkan Roster MPL ID Season 10, Jiisaa Jadi Gold Laner
-
Mobile Legends Umumkan Sistem Global Ban untuk MPL-ID Season 10
-
Rangkuman Hasil MPL ID Season 9 Minggu Keenam
-
Rangkuman Hasil MPL ID Season 9 Minggu Keempat, 11-13 Maret 2022
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed