Suara.com - Nasib Yamato yang bergabung atau tidak bergabung dengan Topi Jerami telah menjadi bahan perdebatan sengit di komunitas One Piece.
Banyak penggemar yang berharap agar Yamato menjadi Nakama baru di Bajak Laut Topi Jerami.
Hal tersebut lantaran menjadi bagian dari kru Monkey D. Luffy adalah impian Yamato sejak dulu.
Meski demikian, tidak sedikit pula penggemar yang mengatakan jika Yamato sebaiknya tidak gabung dengan Bajak Laut Topi Jerami.
Dilansir dari Sportskeeda, berikut ini adalah alasan mengapa Yamato sebaiknya tak jadi Nakama baru:
1. One Piece Hampir Tamat
Kru Bajak Laut Topi Jerami terbukti menjadi kru yang kuat. Mereka memiliki hubungan dekat satu sama lain.
Sementara itu, Yamato hampir tidak pernah berinteraksi dengan Topi Jerami.
Jinbe juga baru saja bergabung dengan kru, namun ia juga terbukti berperan dalam kelangsungan hidup Luffy selama Marineford.
Baca Juga: Bagaimana Shanks Mendapatkan Bekas Luka di Mukanya?
Sementara Yamato, tampaknya dia tak akan banyak berpengaruh untuk kru Luffy. Apalagi mengingat One Piece akan segera tamat.
2. Yamato Tidak Memiliki Peran Khusus di Kapal
Ini adalah argumen umum lainnya yang digunakan untuk melawan Yamato.
Semua bajak laut Topi Jerami memiliki peran khusus di dalam kapal mereka. Beberapa contoh termasuk Sanji sebagai juru masak, Nami sebagai navigator, dan Jinbe sebagai juru mudi.
Sementara Yamato, diketahui tidak memiliki bakat tertentu yang akan berguna di kapal.
Yamato adalah petarung yang sangat kuat di seri One Piece, tetapi dia tidak mengkhususkan diri dalam keterampilan di luar medan perang.
Berita Terkait
-
The Big 3 Are Back! Naruto, One Piece, Bleach Tayang Bersamaan Lagi di 2026
-
Belum Rilis, Netflix Umumkan One Piece Live Action Musim 3
-
Sutradara One Piece dan Dragon Ball, Tatsuya Nagamine Tutup Usia
-
One Piece Umumkan Kenjiro Tsuda sebagai Figarland Shamrock, Kembaran Shanks
-
Toei Umumkan Anime One Piece akan Hiatus Tiga Bulan di 2026, Ini Alasannya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Panas Xiaomi 17 Max: Meluncur April, Kencang Bak Pro tapi Tanpa Fitur Ini!
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone