Suara.com - PUBG Mobile telah memberikan akses versi beta sebelum merilis pembaruan 2.2 secara resmi. Versi beta ini ditujukan agar pemain dapat menguji fitur-fitur dan membantu menemukan bug dalam game.
Dengan versi beta 2.2, pemain berkesempatan mencoba versi game yang akan dirilis. Ini mencakup mode dan peta baru.
Pengembang telah menyediakan versi APK untuk beta 2.2. Dilansir dari PUBGPK pada Sabtu (3/9/2022), berikut ini cara untuk mengunduh dan menginstal versi beta PUBG Mobile 2.2 dengan mudah:
1. Pemain dapat menggunakan tautan di bawah ini untuk mendapatkan akses ke halaman unduh APK 2.2 beta
APK Android (x32): https://web.gpubgm.com/m/download_android.html (Ukuran file: 653 MB)
APK Android (x64): https://web.gpubgm.com/m/download_android_1.html (Ukuran file: 738 MB)
Sebelum mengunduhnya, pemain harus memastikan ruang penyimpanan yang cukup tersedia untuk mengunduh dan menginstal APK.
Selain itu, pemain akan diminta untuk mengunduh paket sumber daya tambahan sebelum menggunakan aplikasi.
2. Setelah mengunjungi situs web, klik Unduh atau Unduh Versi Android untuk mulai mengunduh APK.
Baca Juga: Masih Bisa Diklaim, Tukar Kode Redeem PUBG Mobile 3 September 2022
3. Setelah berhasil mengunduh APK dan menginstalnya, pemain harus membuka setelan perangkat dan mengaktifkan opsi "Instal Dari Sumber Tidak Dikenal" di perangkat.
Pemain juga disarankan untuk menghapus versi beta 1.0 di perangkat.
4. Pemain dapat mengunduh file ke perangkat dan mengunduh PUBG Mobile 2.2 Beta. Game ini dapat diakses dan mengunduh paket sumber daya yang sesuai. Terdapat dua opsi yang tersedia:
Paket Sumber Daya Spesifikasi Rendah: 352,5 MB
Paket Sumber Daya HD: 661,5 MB
5. Terakhir, pwmain dapat login sebagai tamu untuk menggunakan versi 2.2 beta. Pemain dapat bermain dengan peta Nusa baru dan menguji fitur tambahan.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
ISS Pensiun! NASA Akan Jatuhkan Stasiun Luar Angkasa Raksasa ke 'Kuburan Satelit' pada 2031
-
Fitur Airbus A400M: Isi Bahan Bakar di Udara, Manuver Anti-Rudal
-
Asus V470 Resmi Meluncur, All-in-One PC Pintar dengan Teknologi AI dan Layar Sentuh 27 Inci
-
Cara Bikin Pin Bersama di Pinterest seperti 'Future House' yang Dikaitkan Hamish Daud
-
8 Aplikasi yang Diam-diam Bisa Dipakai untuk Selingkuh, Termasuk Pinterest
-
Deretan Teknologi Airbus A400M: Isi Bahan Bakar di Udara, Manuver Anti-Rudal
-
Celah Keamanan Fatal: Peretas Bisa Kendalikan Mobil dari Jarak Jauh!
-
Mengenal Teknologi Hematologi Sysmex XQ Series, Dapat Deteksi Dini Thalassemia
-
Ancaman Siber Makin Masif , Microsoft : 80 Persen Sangkut Kebocoran Data!
-
Adu Spesifikasi iPhone 17 Pro Max vs Xiaomi 17 Pro Max versi David Gadgetin