Suara.com - HP anti air identik dengan harga yang mahal. Namun, beberapa HP anti air yang dijual bekas memiliki harga miring yang cukup terjangkau.
Beberapa rekomendasi HP bekas anti air dibanderol dengan harga Rp 3 jutaan. Meskipun murah, namun ponsel tersebut masih memiliki kualitas yang baik.
Pengguna perlu mengecek kondisi HP sebelum membeli. Selain itu, perhatikan usia smartphone, sesuaikan spesifikasi yang dimilik, hingga cek IMEI ponsel.
Berikut ini rekomendasi HP anti air murah dalam kondisi bekas dengan harga Rp 3 jutaan:
1. Sharp Aquos Sense 4 Plus
Sharp Aquos Sense 4 Plus dirilis pada 2021 dan dibanderol dengan harga Rp 4,5 juta untuk pembelian produk baru. Tetapi, pengguna saat ini bisa mendapatkan Sharp Aquos Sense 4 Plus kondisi bekas seharga Rp 2.050.000.
Selain anti air, smartphone ini pun dilengkapi dengan fitur tahan debu dan sejumlah fitur andalan lainnya, seperti prosesor gaming yang dipadukan dengan pengeras suara stereo, layar IPS dengan refresh rate 90Hz, konfigurasi kamera utama 48MP, hingga sensor sidik jari.
2. Samsung Galaxy A33 5G
Samsung Galaxy A33 5G bekas dibanderol dengan harga mulai Rp 2,3 juta hingga Rp 2,9 juta, tergantung dari kelengkapan dan kelayakan ponsel.
Baca Juga: Simak, Ini Rekomendasi HP Murah Kamera Bagus
Samsung Galaxy A33 5G tidak hanya didukung oleh konektivitas generasi berikutnya, namun juga mengantongi sertifikasi IP67 yang tahan debu dan air hingga kedalaman satu meter selama 30 menit.
Dengan harga baru yang dibanderol seharga Rp 4,69 juta, smartphone ini dibekali kamera utama 48MP dengan dukungan OIS.
3. iPhone SE 2020
iPhone SE 2020 kondisi bekas bisa didapat seharga Rp 1,7 juta hingga Rp 2,4 juta di pasaran. Smartphone SE generasi kedua ini telah dilengkapi dengan sertifikasi IP67 yang anti debu dan air hingga kedalaman satu meter selama 30 menit.
Pada bagian layarnya, iPhone SE 2020 menggunakan layar retina IPS LCD berukuran 4,7 inci dengan kamera 12MP.
4. Poco X3 Pro
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi HP Murah dengan Baterai 6000 mAh di Awal 2026, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
-
5 HP Murah RAM 8GB Terbaik untuk Live TikTok Lancar Tanpa Lag
-
Varian Warna Infinix Note Edge Terungkap: HP Murah Desain Mewah Siap ke Indonesia
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
Poster Ungkap Kisaran Harga POCO M8 5G: HP Murah dengan Layar 3D Curved
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Grok Buat Wanita Berbikini: Komdigi Soroti Pelanggaran Privasi, Tuai Polemik Internasional
-
Harga POCO M8 5G Lebih Mahal: Pakai Layar Curved AMOLED, Dukung Fitur Tangguh
-
Dimensity 8500 Bakal Setara Snapdragon Berapa? Jadi SoC POCO X8 Pro
-
5 HP 'Kembaran' iPhone 17 Versi Lebih Murah, Kamera Jernih Spek Flagship
-
Langkah Mudah Mengubah Margin di Microsoft Word: Jadikan Dokumen Lebih Rapi
-
55 Kode Redeem FF 8 Januari 2026: Cara Klaim Bundle Yuji Itadori Gratis
-
36 Kode Redeem FC Mobile 8 Januari 2026: Saatnya Panen Pemain MU dan Hadiah Update Kamis
-
Game GTA 6 Belum Sepenuhnya Selesai, Siap Hadirkan Peta Lebih Besar
-
67 Kode Redeem FF Terbaru 8 Januari 2026: Ada Gloo Wall HRK dan Bundle Mr Fiery
-
5 HP Murah RAM 8GB Terbaik untuk Live TikTok Lancar Tanpa Lag