Suara.com - Entah kamu sadari atau nggak, pulsa yang menumpuk memiliki potensi lebih besar untuk hangus nggak terpakai dibandingkan pulsa yang dimanfaatkan secara maksimal. Terlebih lagi kalau kamu tipe teledor yang mengikuti program layanan provider tanpa sengaja, pulsamu bakal auto habis nggak berbekas, tuh. Masalahnya, bagaimana cara memanfaatkan tumpukan pulsa ini biar nggak hangus atau tersedot provider?
Kamu bisa mengubah pulsamu menjadi uang atau saldo e-wallet dengan aplikasi Viapulsa. Memang, apa saja benefit yang bakal kamu dapat dengan convert pulsa di Viapulsa?
1. Jaminan Keamanan Transaksi
“Jangan-jangan transaksi ini nggak tepercaya dan uangku bakalan habis nggak berbekas lagi?”
Segala bentuk transaksi yang melibatkan uang pasti akan menimbulkan rasa khawatir. Adakalanya kamu mempertanyakan kredibilitas dari jasa convert pulsa yang pengin kamu pakai.
Nggak perlu parno lagi, kamu dapat bertransaksi dengan hati tenang di Viapulsa. Soalnya, Viapulsa sudah berbadan hukum di bawah naungan PT Viapulsa Global Indonesia.
“Ya betul, aku sering banget kehilangan pulsa. Padahal aku ngga pernah langganan layanan apapun ke provider, terus bersyukur banget bisa tau ViaPulsa. Jadi pulsanya bisa aku tukerin jadi uang, lumayan buat beli boba”. Ucap salah satu pengguna aplikasi ViaPulsa di Google PlayStore.
Selain itu, aplikasi Viapulsa sudah diunduh hingga jutaan pengguna sehingga semua transaksimu dijamin aman dan real.
2. Prosesnya Mudah
Baca Juga: Cara Memperpanjang Masa Aktif Nomor Indosat Tanpa Beli Pulsa, Gampang Banget!
Tak sedikit orang yang enggan memakai jasa convert pulsa karena prosesnya ribet dan berbelit-belit. Sebenarnya, kamu membutuhkan uang cepat. Namun, entah kenapa malah dilempar ke sana-kemari untuk melakukan transaksi.
Kamu sengaja memilih transaksi via website agar bisa lebih cepat, tetapi kamu malah dilempar ke CS di WhatsApp. Kalau sudah seperti ini, kamu pasti jadi malas untuk transaksi lagi, bukan?
Kondisi ini nggak akan kamu alami saat memakai jasa convert pulsa Viapulsa. Kamu bisa convert pulsa di aplikasi Viapulsa dan uangmu akan masuk dalam kurun waktu 5-10 menit saja. Bahkan, pulsamu bisa masuk lebih cepat kalau tidak ada kendala dan internet lancar.
3. Layanan 24 Jam Nonstop
Sebenarnya, kamu sudah tertarik dengan rate convert yang ditawarkan oleh suatu jasa convert pulsa. Namun, ketika kamu mencoba melakukan transaksi pada dini hari, ternyata jasa tersebut sudah tutup lapak.
Daripada di-PHP, sebaiknya kamu convert pulsa di Viapulsa saja karena melayani transaksi 24 jam nonstop tanpa istirahat sama sekali. Dengan begitu, kamu bisa convert pulsa kapan saja tanpa perlu memedulikan soal waktu. Kamu yang butuh uang cepat saat orang lain masih asyik terlelap, pakai Viapulsa saja.
Berita Terkait
-
Marak Digunakan, Ini 5 Keuntungan Menggunakan E-Wallet untuk Bertransaksi
-
Dompet Aset Kripto Ini Permudah Akses ke Web3
-
Makin Panas, Giliran Venna Melinda Bongkar Habis-habisan Borok Ferry Irawan, Singgung Soal Pinjol
-
Gugat Ferry Irawan, Venna Melinda Tagih Kembali Uang Pulsa hingga Rokok yang Pernah Dikeluarkan
-
Ferry Irawan Minta Barang-barangnya Dikembalikan, Venna Melinda Serang Balik Ganti Rugi Uang Pulsa dan Bensin
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 30 Oktober 2025, Klaim Skin SG2 OPM dan M1014 Crimson Gratis
-
Peneliti Temukan Antivenom Baru Penangkal 17 Ular Mematikan
-
24 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 30 Oktober 2025: Klaim Pemain 113, Poin Rank Up, dan Gems Gratis
-
Huawei FreeBuds SE 4 ANC Resmi, TWS Murah Baterai Tahan 50 Jam
-
Digiplus Siap Jadi Surga Baru Pecinta Gadget, Kini Hadir di Kelapa Gading
-
Grokipedia Milik Elon Musk Picu Kontroversi, Disebut Wikipedia Versi AI
-
Realme 15T Resmi ke RI, HP Rp 3 Jutaan Punya Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
Spoiler One Piece 1164: Davy Jones Adalah Raja Dunia Pertama, Sejarah Ditulis Ulang!
-
5 HP RAM 12 GB Harga Rp2 Jutaan, Lancar untuk Multitasking dan Simpan File
-
Pengguna X Wajib Segera Daftarkan Ulang Kunci Keamanan Jika Tak Mau Kehilangan Akses ke Akun Pribadi