Suara.com - Bakal segera tayang di bioskop Indonesia pada 13 September 2023 mendatang, berikut sinopsis film Korea Target yang dibintangi oleh Shin Hye Sun.
Membawa kisah yang seru dan berbeda dari lainnya, 'Target' menjadi salah satu film Korea yang diantisipasi di tahun 2023 ini. Film asal Korea Selatan ini membawa genre thriller yang seru untuk disaksikan. Lalu seperti apa sinopsis Target?
Sinopsis film Korea Target
Film Target berkisah mengenai Jang Soo Hyun (Shin Hye Sun) yang adalah seorang pekerja kantoran. Dirinya diketahui kerap melakukan pembelian barang bekas secara online.
Di suatu hari, Jang Soo Hyun membeli sebuah mesin cuci di situs penjualan barang bekas. Ketika barangnya tiba, dirinya lalu melakukan pemeriksaan secara menyeluruh.
Sayangnya, mesin cuci yang baru saja ia beli ini rupanya rusak sehingga membuatnya kesal. Jang Soo Hyun lalu memberi review buruk di toko tersebut untuk barang yang baru saja ia beli.
Bukannya mendapat respon baik dari penjual, Jang Soo Hyun justru menerima ancaman serius dari pemilik toko. Sejak review buruknya itu, dirinya kerap mendapat berbagai teror mengerikan.
Pemeran film Korea Target
- Shin Hye Sun (Jang Soo Hyun)
- Kim Sung Kyun (Detektif Joo)
- Kang Tae Oh (Detektif Na)
- Geum Sae Rok
Jadwal tayang film Korea Target
Baca Juga: Berperan Jadi Detektif, Kim Sung Kyun Siap Selidiki Kasus di Film 'Target'
Target dijadwalkan untuk tayang perdana pada 30 Agustus 2023 lalu. Hal ini telah dikonfirmasi secara langsung oleh Plus M Entertainment beberapa waktu yang lalu.
Itu tadi penjelasan lengkap mengenai sinopsis film Korea Target. Kamu sudah bisa menyaksikan film ini di bioskop Indonesia pada 13 September 2023 mendatang.
Berita Terkait
-
Punya Badan Tinggi, Shin Hye Sun Ngaku Rela Pura-pura Pendek karena Hal Ini
-
5 Drama Terbaru Shin Hye Sun, Artis Cantik Korea yang Hari Ini Ulang Tahun ke-34
-
Teaser Film Target: Beli Barang Online, Shin Hye Sun Diburu Penjahat
-
Bakal Dibintangi Shin Hye Sun dan Kim Sung Kyun, Intip 8 Adu Peran Pemain Film Target yang Sebentar Lagi Tayang
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Epson Hadirkan Seri Printer EcoTank Terbaru, Dorong Produktivitas dan Efisiensi Bisnis UKM
-
25 Kode Redeem FC Mobile Aktif 14 November 2025, Klaim Puluhan Ribu Gems dan Pemain OVR 111
-
6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
-
2 Rekomendasi Smartwatch yang Dukung Pembayaran QRIS: Praktis, Tak Repot Keluarkan HP
-
Di Balik Penjaga Gerbang Digital: Peran AI Detector Dalam Membangun Kepercayaan Daring
-
25 Tahun Teknologi Plasmacluster Sharp dari Laboratorium Osaka ke Rumah Jutaan Keluarga
-
5 Pilihan Smartwatch yang Cocok untuk Wanita Tangan Kecil, Mulai Rp100 Ribuan
-
BMKG Minta Waspada Cuaca Ekstrem: Potensi Gelombang Tinggi dan Siklon Tropis
-
Jelang Perilisan, POCO F8 Pro dan Ultra Muncul di Geekbench
-
Restrukturisasi Perusahaan, Pengembang Game Tomb Raider PHK Puluhan Karyawan