Suara.com - Oppo A98 5G resmi diluncurkan ke Indonesia. Ini adalah HP Oppo seri A terbaru yang dijual seharga Rp 4 jutaan.
Head of PR Oppo Indonesia, Baskoro Adiwiyono mengatakan kalau Oppo A98 5G membawa salah satu fitur ponsel kelas atas alias flagship.
“Oppo A98 5G hadir dengan kapasitas baterai besar 5.000mAh yang dilengkapi pengisian daya smartphone flagship, 67W SUPERVOOC,” terang dia di konferensi pers yang digelar di Gandaria City, Jakarta Selatan, Kamis (14/9/2023).
Lebih jelasnya, berikut spesifikasi Oppo A98 5G.
Desain
Oppo A98 5G tampil dengan desain stylish lewat varian warna Dreamy Blue dan Cool Black. Panel belakangnya didesain dengan metode Oppo Glow untuk membuat efek kristal berkilauan yang juga anti sidik jari.
Layar
Oppo A98 5G memiliki layar IPS LCD berukuran 6.72 inci, resolusi FHD+ 2400x1080 piksel, refresh rate 120Hz, touch sampling rate 120Hz, dan kerapatan piksel 391 ppi.
Kamera
Baca Juga: Oppo A38: Spesifikasi dan Harga Resmi di Indonesia
Sisi belakang ada tiga kamera yang meliputi lensa utama 64MP, depth 2MP, dan microlens 2MP yang bisa diperbesar (zoom) hingga 40x.
Sementara kamera depannya beresolusi 32MP dengan desain punch hole alias lubang.
Mesin
Oppo A98 5G diperkuat prosesor Qualcomm Snapdragon 695 yang dipasangkan dengan sistem operasi ColorOS 13.1.
Memori
Ponsel terbaru ini dilengkapi satu memori tunggal dengan RAM 8GB dan ROM 256GB.
Berita Terkait
-
Oppo A38: Spesifikasi dan Harga Resmi di Indonesia
-
Kepergok Promosikan Judi Online, Ini Cara Matikan Iklan di HP Oppo
-
Terciduk Kominfo, Oppo Akhirnya Hapus Iklan Aplikasi Judi Online
-
Kominfo Tegur Oppo Buntut Marak Iklan Aplikasi Judi Online di HP Reno 10 Pro Plus 5G
-
Oppo dan Kelas Pagi Kulik Trik Foto lewat Smartphone
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed