Suara.com - Garena mengumumkan bahwa Ho Chi Minh City, Vietnam akan menjadi tuan rumah Grand Finals Free Fire World Series Southeast Asia (FFWS SEA) 2024 Spring.
Turnamen ini akan berlangsung mulai 22 Maret 2024 hingga 26 Mei 2024 dengan total 18 tim dari Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Vietnam.
Total prize pool yang diperebutkan senilai 300.000 Dolar AS atau sekitar Rp4,68 miliar.
Turnamen ini akan diawali dengan babak Knockout Stage secara online pada 22 Maret-12 Mei 2024.
Babak ini mempertarungkan total 18 yang terbagi ke dalam tiga grup.
Tim yang mampu finis di peringkat 12 besar akan bertanding di babak Point Rush Stage dan Grand Finals secara offline di Stadium Phu Tho, Ho Chi Minh City, Vietnam, pada 24-26 Mei 2024.
FFWS SEA 2024 Spring akan diikuti oleh tim undangan (direct invitations) dan tim yang lolos dari kualifikasi lokal di tiap wilayah.
Daftar tim undangan yang sudah mengkonfirmasi partisipasi mereka di FFWS SEA 2024 adalah sebagai berikut:
Indonesia
Baca Juga: Apa Itu Free Fire Advance Server, Jadwal dan Cara Daftar
- EVOS Divine
- RRQ Kazu
- Dewa United Esports
Thailand
- Buriram United Esports
- CGGG
- EXP Esports
Vietnam
- WAG
- P Esports
- Team Flash
Malaysia
- Expand
- Homebois (sebelumnya bernama Farang)
FFWS SEA 2024 adalah kompetisi baru dari Garena dengan format liga berskala regional yang mempertemukan tim dari Indonesia, Thailand, Vietnam, dan Malaysia.
Hadirnya kompetisi skala regional ini akan menghadirkan kompetisi lebih sengit untuk mendorong perkembangan talenta esports di masing-masing negara peserta.
Di luar tim-tim undangan tersebut, Indonesia masih memiliki dua slot lagi menuju FFWS SEA 2024.
Berita Terkait
-
Rangkaian Free Fire Booyah Day Dimulai Global, Bersiaplah!
-
Arena of Valor Premier League (APL) 2022 Siap Digelar
-
Cara Ganti Nickname Free Fire dan Pet, Bikin Makin Keren
-
PUBG Vs Free Fire: Mana yang Dirilis Duluan?
-
Grand Final AOV Star League 2022 Winter Digelar Hari Ini, Pertemukan Dewa United vs ArchAngel
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
36 Kode Redeem FF 23 November 2025, Diamond Gratis Hingga Karakter Digimon Cocok untuk Bernostalgia
-
23 Kode Redeem FC Mobile 23 November 2025, Kesempatan Raih Gelandang Sniper Xabi Alonso OVR 115
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
-
4 Ponsel Xiaomi Dapat Update HyperOS 3 Bulan Ini: Ada HP Murah POCO dan Redmi
-
5 Smartwatch Murah dengan GPS, Harga di Bawah Rp1 Juta Dapat Banyak Fitur
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 November: Klaim Glorious 111-115 dan Ribuan Gems
-
Update Harga POCO X7 Pro: Makin Murah Usai POCO X8 Pro Siap Rilis, Spek Ciamik
-
Xiaomi 67W Power Bank 20000 mAh Rilis di Pasar Global, Harga Terjangkau
-
Pakai Chip Kirin Terkuat, Huawei MatePad Edge Diklaim Dapat Saingi iPad Pro M5
-
Segera Rilis, Hasil Kamera Huawei Mate 80 Series Beredar ke Publik