Suara.com - Mobile Legends memiliki beragam hero dan skin keren. Hingga saat ini, Moonton Games telah membuat acara kolaborasi anime yang menarik dalam game.
Berkat kolaborasi ini, para pemain kini dapat menggunakan beberapa hero favorit dalam game dengan skin anime populer, sehingga membuat para player sekaligus penggemar anime semakin menyukai game tersebut.
Jika pemain tidak tahu skin anime apa saja yang tersedia di Mobile Legends, berikut ini daftar lengkap beserta harganya:
1. Attack On Titan
Attack On Titan merupakan event kolaborasi skin anime baru yang diperkenalkan pada Januari 2024 di Mobile Legends.
Dalam kolaborasi ini, pemain mendapatkan tiga skin untuk tiga hero berbeda, yaitu:
- Yin (Eren skin): Skin ini dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan Crest eksklusif event dalam jumlah ditentukan.
- Fanny (Mikasa skin): Skin dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan Crest eksklusif event dalam jumlah yang cukup.
- Martis (Levi skin): Skin dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan Crest eksklusif event.
2. Jujutsu Kaisen
Serial anime Shounen populer, Jujutsu Kaisen juga sempat mengadakan event kolaborasi dengan Mobile Legends yang memberikan beberapa skin.
Acara ini menampilkan empat skin karakter yang dimiliki oleh hero skuad Forsaken Light. Event ini memulai debutnya pada 2023 dan saat ini belum kembali tersedia. Berikut ini skin yang ditampilkan:
Baca Juga: Item Wajib X.Borg di Mobile Legends, Pastikan Gunakan War Axe
- Yin (Yuji Itadori skin): Skin tersebut dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan cukup banyak Crest eksklusif event yang diperoleh dari melakukan undian di event tersebut.
- Melissa (Nobara Kugisaki skin): Skin dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan Crest eksklusif event dalam jumlah yang cukup untuk melakukan pengundian di acara tersebut.
- Xavier (Gojo Satoru skin): Skin dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan Crest eksklusif event.
- Julian (Megumi Fushigoro skin): Skin dapat diperoleh dengan mengumpulkan dan menukarkan Crest eksklusif event dalam jumlah yang cukup.
3. King Of Fighters (KOF)
King Of Fighters (KOF), terkenal sebagai game pertarungan seni bela diri dengan banyak karakter petarung yang luar biasa.
Event kolaborasi KOF x Mobile Legends pertama kali debut pada Maret 2019 dan sejak saat itu telah memperkenalkan enam skin untuk enam hero berbeda. Berikut ini daftar lengkapnya:
- Karina (Leona skin): Skin ini dijamin dalam 10 undian pertama. Undian 10 kali berharga 2250 diamond.
- Chou (Iori Yagami skin): Untuk mendapatkan skin ini, pemain bisa melakukan undian 10 kali dengan biaya 2250 diamond.
- Guinevere (Athena Asamiya skin): Untuk mendapatkannya, pemain perlu memicu bingo. Pemain bisa membukanya ketika melakukan undian 10 kali dengan biaya 2250 diamond.
- Gusion (K skin): Sama seperti skin lainnya, pemain harus mengeluarkan 2250 diamond.
- Dyrroth (Orochi Chris skin): Untuk mendapatkan skin ini, pemain juga harus melakukan undian 10 kali dengan biaya 2250 diamond.
- Aurora (Kula Diamond skin): Pemain membutuhkan 2250 diamond untuk memperoleh skin ini melalui sistem undian.
4. Saint Seiya
Acara Skin Saint Seiya memulai debutnya pada Oktober 2022, dengan skin elegan di Mobile Legends, menggambarkan beberapa ksatria utama dari franchise anime.
Skin Saint Seiya dikenal memiliki desain yang cukup mencolok dan elegan. Berikut adalah skinnya:
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
ONIC, EVOS, dan AE Main Jam Berapa? Ini Update Jadwal Playoffs MPL ID S16
-
Amazon PHK 14 Ribu Karyawan, Proyek Game Tomb Raider Tak Terdampak
-
MediaTek Kompanio 540: Chipset Khusus Chromebook untuk Pelajar dengan Baterai Awet
-
7 HP Murah RAM 12 GB untuk Gamer Kantong Cekak, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
Moto X70 Air Rilis: HP Midrange dengan Bodi Super Tipis 6 mm dan RAM 12 GB
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 1 November: Raih Luck Royale Voucher dan Skin Halloween
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
-
Canva Rilis Model AI Desain Baru dan Ubah Platform Jadi Pusat Kreatif