Suara.com - HP Android dikenal dengan banyaknya iklan yang kerap muncul. Cukup mengganggu, berikut cara menghilangkan iklan di HP Infinix.
Di Indonesia, Infinix mampu bersaing dengan beberapa vendor HP lainnya seperti Xiaomi hingga Samsung. Layaknya Android pada umumnya, tipe HP ini memiliki video iklan yang muncul saat perangkat digunakan.
Ketika kamu sedang asyik menggunakan perangkat ini, iklan yang terus-terusan muncul tentu akan sangat mengganggu. Tidak heran jika banyak pengguna berusaha untuk mencari solusi dari iklan yang muncul di HP Infinix ini.
Dirangkum oleh kami, berikut cara menghilangkan iklan di HP Infinix. Cara di bawah ini bisa kamu coba tanpa perlu mengunduh aplikasi tambahan.
Caranya adalah dengan menggunakan fitur Private DNS yang ada di perangkat masing-masing. Private DNS di perangkat ini berguna untuk melindungi privasi pengguna ketika sedang berselancar di internet secara online.
Cara menghilangkan iklan di HP Infinix
- Masuk ke 'Pengaturan'
- Pilih 'More connections'
- Lanjutkan dengan memilih 'Private DNS'
- Selanjutnya aktifkan 'Private DNS provider hostname'
- Di kolom yang ada, tulis 'dns.adguard.com'
- Selanjutnya 'Save' untuk mengaktifkan Private DNS
- Secara otomatis Private DNS aktif
Mudah dan cepat serta ampuh, itu tadi cara menghilangkan iklan di HP Infinix tanpa perlu mengunduh aplikasi tambahan. Lakukan seluruh cara ini untuk terhindar dari iklan-iklan yang muncul.
Berita Terkait
-
Laptop Infinix ZeroBook Ultra Siap Rilis, Usung RAM 32 GB dan Fast Charging 100 W
-
6 Pemain Timnas Indonesia Jadi Bintang Iklan Usai Skuad Garuda Lolos Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Harga dan Spesifikasi Infinix Note 40 Pro 5G, Dijual Rp 3 Jutaan di Indonesia
-
Infinix Note 40 Racing Edition Rilis ke Indonesia 24 Juni, Hasil Kolaborasi dengan BMW
-
8 Kelebihan dan Kekurangan Infinix Note 40 Pro 5G, Lengkap Skor AnTuTu-nya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF