Suara.com - Baru-baru ini, sosial media dihiasi dengan pemberitaan sosok pria yang tidak bisa menyembunyikan kesedihannya saat salah satu penonton live di TikTok miliknya memberikan Gift Paus. Lantas berapa harga gift paus TikTok ini?
Pasca video pria tersebut viral banyak yang penasaran dengan harga gift paus TikTok. Pasalnya, pria berpeci itu tampak melakukan sujud syukur saking senang dan terharu.
Video yang memperlihatkan sosok pria ini diunggah oleh akun Amin Ashari dan menjadi viral hingga ditonton jutaan kali. Pria tersebut terlihat melakukan menyanyi lagu religi sambil live di sebuah trotoar pada perempatan jalan di Yogyakarta.
Sebagaimana diketahui, TikTok memang memberikan kebebasan penggunanya untuk mendapatkan uang dari aplikasi yang satu ini. Untuk mendapatkan uang dari TikTok, setiap pengguna bisa melakukan beberapa hal, termasuk afiliasi, menjual produk, dan lain sebagainya.
Selain itu, ada orang yang memang bisa mendapatkan uang dari TikTok dengan mendapatkan gift dari para penggemarnya. Biasanya, orang-orang ini merupakan seorang influencer yang berbagi tips tertentu atau mereka yang bisa memperlihatkan skill tertentu yang memuaskan penggemarnya di TikTok.
Para penggemar yang mengapresiasi usaha orang tersebut, biasanya akan memberikan hadiah berupa gift. Meski gift di TikTok ini berbentuk hewan dan benda-benda tertentu, namun ada nominal uang di balik objek tersebut.
Lantas, berapa harga Gift Paus TikTok? Bagi Anda yang penasaran dengan harga Gift Paus TikTok, pastikan simak ulasan di bawah ini sampai akhir, ya!
Harga Gift Paus TikTok
Perlu diketahui bahwa Gift Paus di TikTok terbagi menjadi dua jenis, yaitu Paus Menyelam dan Paus dan Anjing Laut. Berikut ini adalah rincian harga untuk masing-masing jenis Gift Paus TikTok:
Baca Juga: Daftar Harga Gift TikTok Terbaru Mei 2024, Segini Harga Paus dan Singa
- Paus Menyelam: 2.150 koin TikTok (nilainya setara Rp 537.500)
- Paus dan Anjing Laut: 34.500 koin TikTok (nilainya setara Rp 8.625.000)
Harga Gift Paus ini memang tergolong tinggi jika dibandingkan dengan Gift TikTok lainnya. Hal ini karena Gift Paus termasuk kategori Gift Tiktok Langka dan Eksklusif yang menandakan penghargaan luar biasa bagi para kreator konten.
Itulah kenapa, para kreator yang mendapatkan Gift Paus biasanya akan menunjukkan ekspresi terkejut atau kegirangan yang luar biasa karena nilainya tidak sedikit.
Nah, pertanyaan tentang harga Gift Paus TikTok sudah terjawab bukan? Kini Anda sudah tidak penasaran lagi. Semoga artikel ini bermanfaat.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Berita Terkait
-
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru Mei 2024, Segini Harga Paus dan Singa
-
Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2024, Ternyata Satu Paus Nilainya Segini
-
Diberi Gift TikTok oleh Fuji, Lolly Dicibir karena Tak Ucap Terima Kasih
-
Lolly Syok saat Tahu Fuji Berikan Gift TikTok, Sikap Anak Haji Faisal Tuai Pujian: Baik, Dia Peka
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik