Suara.com - Redmi Note 13 Pro 5G vs POCO X6 5G menjadi saingan yang cukup sengit. Redmi Note 13 Pro 5G dan POCO X6 5G adalah dua pilihan menarik yang menawarkan berbagai fitur canggih. Dua perangkat yang ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2.
Redmi Note 13 Pro 5G menonjol dalam performa prosesor dan kamera potret, sementara POCO X6 5G memiliki desain kokoh dan teknologi pengambilan gambar yang inovatif.
Kedua perangkat juga menawarkan kapasitas baterai besar untuk mendukung penggunaan sehari-hari. Namun, mana di antara keduanya yang sebenarnya lebih unggul dalam hal spesifikasi?
Mari kita cek perbandingannya secara detail untuk membantu kamu membuat keputusan yang lebih cerdas. Berikut detail perbandingan spesifikasi Redmi Note 13 Pro 5G vs POCO X6 5G yang tim Suara.com rangkum untuk kamu.
Perbandingan Spesifikasi Redmi Note 13 Pro 5G vs POCO X6 5G
Redmi Note 13 Pro 5G
Dimensi: 161,15 x 74,24 x 7,98 dan berat 187 gram
Layar: AMOLED berukuran 6,67 inci dengan refresh rate hingga 120 Hz, kecerahan puncak mencapai 1800 nits, kedalaman warna 12 bit, rasio kontras 5.000.000:1, dan resolusi 2712x1220 serta kepadatan piksel 446 PPI.
Chipset: Snapdragon 7s Gen 2 Mobile Platform Teknologi proses 4 nm CPU: CPU octa-core, hingga 2,4 GHz GPU: Adreno GPU
RAM dan media penyimpanan: 8 GB/256 GB
Kamera depan: 16 MP (f/2,4)
Kamera belakang: 200 MP (f/1,6), ultra-wide 8 MP (f/2,2), kamera makro 2 MP (f/2,4).
Sistem operasi: MIUI 14
Baterai: 5.000 mAh pengisian daya turbo 67 Watt.
Fitur pendukung: NFC, Sensor sidik jari di layar, AI Face Unlock, dual SIM, Speaker ganda, Dolby Atmos, Jack headphone 3,5 mm, serta sertifikasi anti air dan debu dengan rating IP54
Harga: Rp 4,3 juta
POCO X6 5G
Layar: AMOLED 6,67 inci, resolusi 2.712 x 1.220 piksel, rasio aspek 20:9, kerapatan piksel 446 ppi, brightness maksimum 1.800 nits, cakupan gamut warna 100 persen DCI-P3, touch sampling rate instan 2.160 Hz, refresh rate 120 Hz, dukungan 68,7 miliar warna, rasio kontras 5.000.000:1
Dimensi: 161,15 mm (tinggi) x 74,24 mm (lebar) x 7,98 mm (ketebalan), bobot 181 gram
Chipset: Snapdragon 7s Gen 2 (4 nm)
RAM dan media penyimpanan RAM: 12 GB (LPDDR4X, +Dynamic RAM Expansion 3.0 12 GB) Storage: 256 GB (UFS 2.2)
Kamera depan: 16 MP (f/2.45)
Kamera belakang: Kamera utama: 64 MP (f/1.79) Kamera ultra wide: 8 MP (f/2.2) Kamera makro: 2 MP (f/2.4)
Sistem operasi: Android 13, antarmuka MiUI 14
Baterai: 5.100 mAh, fast charging 67 Watt
Fitur pendukung: Corning Gorilla Glass Victus, 5G, pemindai sidik jari (fingerprint) dalam layar (in-display), NFC, AI Face Unlock, GPS, speaker ganda, jack headphone 3,5 mm, Dolby Atmos, Hi-Res Audio, sertifikasi anti air dan debu dengan rating IP54, IR Blaster
Harga: Rp 3.699.000
Baca Juga: Perbandingan Spesifikasi Redmi Note 13 4G vs POCO M6, Duel HP Murah Rp 2 Jutaan
Itulah perbandingan spesifikasi Redmi Note 13 Pro 5G vs POCO X6 5G, duel HP Snapdragon 7s Gen 2 terbaru.
Kontributor : Pasha Aiga Wilkins
Berita Terkait
-
Perbandingan Spesifikasi Redmi Note 13 4G vs POCO M6, Duel HP Murah Rp 2 Jutaan
-
Perbandingan Spesifikasi Realme GT 6 vs POCO F6, Duel HP Snapdragon 8s Gen 3
-
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy Z Fold6 vs Samsung Galaxy Z Fold5
-
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy S24 vs Xiaomi 14, Mana yang Lebih Layak Dipilih?
-
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy A15 5G vs Samsung Galaxy M15 5G
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
Bocoran Harga Poco M8 dan M8 Pro Muncul Jelang Rilis, Ini Gambaran Kelas dan Speknya
-
4 Cara Mendapatkan Candy Blossom di Grow a Garden Roblox agar Panen Melimpah
-
Skin Starlight Januari 2026 Bocor, Gak Cuma Harley yang Punya Tampilan Baru
-
Cara Mengotomatisasi Laporan di Microsoft Excel untuk Meningkatkan Produktivitas
-
Pascabencana, Uptime BTS di Aceh Tembus 92 Persen
-
Bocoran Moto X70 Air Pro Terungkap, Kamera Periskop Jadi Senjata Utama
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 31 Desember 2025, Ada Skin XM8 dan Hadiah Tahun Baru Gratis
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 31 Desember 2025, Klaim Hadiah Tahun Baru Gratis!
-
Tier List Pet Game Grow A Garden Desember 2025: Hadirkan Mutasi dan Panen Terbaik