Suara.com - Baru-baru ini, TikTok dibuat geger dengan tren 'Gak Bisa Yura' yang ramai di media sosial tersebut. Jadi ajang netizen curhat sedih ke Yura Yunita, apa arti tren gak bisa Yura yang sedang viral di TikTok ini?
Tren 'Gak Bisa Yura' ini dibuat dengan menggunakan iringan lagu 'Risalah Hati' milik Dewa19 yang kembali dinyanyikan oleh Yura Yunita. Tren ini memakai bagian reff dari lagu terkait usaha seseorang untuk membuat pria atau wanita idamannya luluh ini.
Lagu ini dirilis kembali di tahun 2021 lalu dalam format live performance sambil dibawakan oleh Yura Yunita sambil berkolaborasi dengan Dewa19.
"Aku bisa membuatmu, jatuh cinta kepadaku meski kau tak cinta" bunyi bagian reff di lagu 'Risalah Hati' milik Dewa19 ini.
Seolah menjadi tempat curhat favorit netizen, banyak yang kemudian membuat berbagai konten cerita mengenai kisahnya yang sulit untuk meluluhkan hati sosok yang ia sukai.
Tren 'Gak Bisa Yura' ini muncul pertama kali sebagai jawaban untuk nyanyian reff Yura Yunita di lagu tersebut. Tren ini seolah membantah Yura Yunita yang menyebut jika siapa saja bisa meluluhkan sosok yang ia cintai.
Berbagai parodi dan curhatan kocak muncul di tren 'Gak Bisa Yura' yang viral di TikTok ini, berikut beberapa contoh curhatan netizen yang ditinggalkan di kolom unggahan Yura Yunita.
"Gak bisa Yura, aku bukan orang yang dia mau" balas netizen.
"Gak bisa Yura, sainganku orang yang dia suka" komentar akun lainnya.
"Gak bisa Yura, ternyata aku cuma pelampiasannya" ungkap netizen.
"Gak bisa Yura, dia cuma penasaran dan belum selesai dari masa lalunya, dan lagi dia gak suka sama aku. Aku harus gimana Yura, baru aja buka hati udah sakit lagi" tuli akun lainny.
Sudah rilis sejak tahun 2021 lalu, tren 'Gak Bisa Yura' mendadak viral hingga mendompleng lagu 'Risalah Hati' yang dinyanyikan kembali oleh Yura Yunita ini.
Berita Terkait
-
Diseret Warga ke Kantor Polisi, Begini Nasib Ibu Dua Anak usai Live Syur di TikTok
-
Video Lawas Thariq Halilintar Ungkap Momen PDKT Viral, Ternyata Gegara Fuji Ngebet Bikin Konten TikTok: Nah Kan?
-
Konten Baca Wajah di TikTok Ungkap Karakter Pribadi, Aaliyah Massaid Dinilai Lebih Anggun daripada Fuji?
-
Apa Itu Tren Jangan Ya Dek Ya? Ramai di TikTok Usai Atta Halilintar Diduga Sindir Fuji
-
Rocker Juga Bisa Joget TikTok, Dave Grohl Ikut Tren Tarian Apple Charli XCX
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Terpopuler: Cara Cek HP Disadap, Smartwatch Pengukur Detak Jantung Orang Tua
-
5 HP Vivo Lolos Sertifikasi di Indonesia: Ada iQOO 15R, V70, dan Z11x 5G
-
9 Rekomendasi TWS Sport untuk Lari Terbaik, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta Ini Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
-
Cara Melacak HP yang Hilang Dalam Keadaan Mati, Manfaatkan Fitur Ini
-
5 HP POCO Harga di Bawah Rp2 Juta Selain POCO C85, Kamera 50 MP Baterai Super Jumbo
-
5 HP Murah POCO Dapat Diskon Besar Januari 2026: Mulai Sejutaan, Memori 256-512 GB
-
Xiaomi Siap Panaskan Persaingan! HP Flagship Baru Dikabarkan Pakai Kipas Pendingin Aktif
-
63 Kode Redeem FF Terbaru 10 Januari: Ada Skin Famas HRK, Bunny, dan Emote Gratis
-
Waspada! Serangan Phishing Lewat Kode QR Meledak hingga 5 Kali Lipat di Paruh Kedua 2025