Suara.com - Partai Golkar belakangan ini jadi sorotan usai kabar mengejutkan mundurnya sang ketum, Airlangga Hartarto.
Terlepas dari segala spekulasi liar, ternyata terdapat fakta unik terkait partai kuning yang satu ini.
Rupanya, partai tersebut juga punya peluang untuk menambah "kas" via pendapatan Youtube.
Bagaimana jika dibandingkan dengan sesama partai besar lain, PDIP misalnya, bagaimana hasilnya?
Kuat di parlemen, lemah di pendapatan Youtube
Menurut pantauan Suara.com dari Social Blade, potensi pendapatan bulanan akun Youtube Golkar Indonesia ditaksir mencapai "cuma" $43-$681 atau kisaran Rp 686.495 hingga Rp 10.872.165 menurut kurs dolar ke rupiah per 12 Agustus 2024.
Sejauh ini, kanal tersebut telah berisikan 1651 video dan 17.700 subscriber. Kanal yang dibuat pada Juni 2020 ini juga telah meraih 10,5 juta penonton.
Kanal PDIP punya potensi?
Beralih ke si merah, PDIP, rupanya kanal Youtube mereka ditaksir berpotensi mendulang pendapatan bulanan sebesar $143-$2.300 alias sekitar Rp 2.280.850 hingga Rp 36.685.000.
Tak heran, jumlah video yang diunggah oleh kanal PDI Perjuangan mencapai 7.936, dengan subscriber lebih banyak, mencapai 198.000. Kendati demikian, kanal yang dibuat tahun Oktober 2012 ini telah mendulang 31 juta view.
Perlu dicatat bahwa ini merupakan taksiran dari potensi pendapatan kanal, tidak merepresentasikan "cuan" asli dari platform video sharing tersebut.
Berita Terkait
-
Sebut Megawati Jadi Penghalang PDIP Berkongsi dengan PKS di Pilkada Jakarta, Pengamat Bongkar Alasannya!
-
Harta Airlangga Hartarto Terus Naik Hingga Ratusan Miliar, Ini Gurita Bisnis dan Aset-asetnya
-
Sebut-sebut Nama Bunda Teresa, Ini 4 Alasan Jusuf Hamka Pilih Mundur Dari Golkar
-
Golkar Lagi 'Panas' Gegara Airlangga Mundur, Bamsoet dan Surya Paloh Makan Siang Bareng
-
Ditanya Sosok yang Tepat Pimpin Golkar, Bahlil atau Agus Gumiwang? Babah Alun Sampai Ucap Ini 2 Kali
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Panduan Lengkap Mengkonversi Dokumen Word ke Excel
-
5 iPhone Bekas Harga Rp1-2 Jutaan untuk Kebutuhan Konten dan Gengsi
-
57 Kode Redeem FF 5 Januari 2026: Bocoran Bundle Gojo Satoru dan Bonus Top Up Spesial
-
34 Kode Redeem FC Mobile 5 Januari 2026: Bocoran Vidic 115 dan TOTY 2026 OVR 117
-
Komdigi: Registrasi Kartu SIM dengan Data Wajah Diterapkan Bertahap
-
4 Pilihan HP iQOO Paling Murah dengan Spesifikasi Gahar
-
6 Rekomendasi Tablet 11 Inch Terbaik untuk Anak Sekolah dan Mahasiswa
-
5 HP Gaming Modal Rp2 Jutaan: Chipset Ngebut Bebas Lag dan Grafik Jernih
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu untuk Olahraga, Fiturnya Lengkap!
-
5 Pilihan HP RAM Besar yang Tidak Cepat Panas, Cocok untuk Gaming