Suara.com - Samsung telah resmi meluncurkan penerus Galaxy S23 FE, yakni Samsung Galaxy S24 FE. Seberapa jauh peningkatan yang ditawarkan? Simak dalam perbandingan spesifikasi Samsung Galaxy S24 FE vs Samsung Galaxy S23 FE berikut ini.
Mengetahui perbandingan spesifikasi antara Samsung Galaxy S24 FE vs Samsung Galaxy S23 FE bisa menjadi salah satu hal yang bermanfaat buat Anda.
Sebab dua HP Samsung ini seringkali dianggap mirip meski pada kenyataannya keduanya tidak terlalu sama persis.
Samsung Galaxy S24 FE dirilis pada 26 September 2024. Harga Samsung Galaxy S24 FE dijual mulai dari Rp 9 juta rupiah untuk kapasitas 128 GB.
Sementara Samsung Galaxy S23 FE dirilis setahu sebelumnya yakni pada tahun 2023. Secara tampilan, kedua ponsel ini hampir mirip.
Akan tetapi jika melihat jeroannya, maka Anda akan menemukan berbagai perbedaan signifikan yang bisa Anda jadikan pertimbangan.
Spesifikasi Samsung Galaxy S24 FE
- Ukuran layar: 6.7 inci, 1080 x 2340 pixels, Dynamic AMOLED 2X, 60/120Hz Adaptive
- Memori: RAM 8 GB, penyimpanan 256 GB
- CPU: Exynos 2400e
- Kamera: Triple 50MP (Wide), 8MP (Telephoto), 12MP (Ultra-Wide); depan 10 MP
- SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
- Baterai: 4700 mAh, non-removable
- Berat: 213 gram
- Harga: Rp9.999.000
Kelebihan:
- Chipset lebih kencang.
- Layar lebih besar.
- Baterai lebih tahan lama.
Spesifikasi Samsung Galaxy S23 FE
Baca Juga: Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 14T vs Vivo X100, Duel HP Flagship Leica Lawan Zeiss
- Ukuran layar: 6.4 inci, 1080 x 2340 pixels, Dynamic AMOLED 2X, 120Hz
- Memori: RAM 8 GB, penyimpanan 256 GB
- Sistem operasi: Android 13, One UI 5.1
- CPU: Exynos 2200 (4 nm), Octa-core (1x2.8 GHz Cortex-X2 & 3x2.50 GHz Cortex-A710 & 4x1.8 GHz Cortex-A510)
- GPU: Xclipse 920
- Kamera: Triple 50 MP, f/1.8, 24mm (wide), PDAF, OIS; 8 MP, f/2.4, 75mm (telephoto), PDAF, 3x optical zoom; 12 MP, f/2.2, 123 (ultrawide), depan 10 MP, f/2.4, 26mm (wide)
- SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
- Baterai: Li-Po 4500 mAh, non-removable
- Berat: 209 gram
- Harga: Rp8.799.000
Kelebihan:
- Harga lebih murah.
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy S24 FE vs Samsung Galaxy S23 FE
1. Chipset
Perbedaan pertama yang langsung bisa dipertimbangkan adalah masalah chipset.
Samsung Galaxy S23 FE ditenagai oleh Exynos 2200 SoC, chip flagship lama yang juga digunakan pada Galaxy S22.
Chipset ini dilengkapi dengan GPU Xclipse 940, RAM hingga 8GB, dan penyimpanan internal hingga 256GB.
Berita Terkait
-
Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 14T vs Vivo X100, Duel HP Flagship Leica Lawan Zeiss
-
Perbandingan Spesifikasi Redmi 14C vs OPPO A3x 4G, Duel HP Murah Rp 1 Jutaan
-
Perbandingan Spesifikasi Redmi 14C vs Redmi 13, Duel HP Murah Rp 1 Jutaan
-
Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 14T Pro vs Vivo X100 Pro, Duel HP Flagship
-
Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 14T vs Xiaomi 14T Pro, Seberapa Jauh Bedanya?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Ancaman Siber Makin Masif , Microsoft : 80 Persen Sangkut Kebocoran Data!
-
Adu Spesifikasi iPhone 17 Pro Max vs Xiaomi 17 Pro Max versi David Gadgetin
-
Mengenal Fitur 'Pin' pada Pinterest: Diduga Jadi Wadah Hamish Daud Selingkuh
-
7 Karakter Ini Terlalu Overpowered di Game Fighting, Siapa Saja?
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 3 November: Ada Green Flame Draco dan Skin Gloo Wall Gratis
-
Apakah di Pinterest Bisa Chattingan? Ini Daftar Fitur yang Perlu Kamu Tahu
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 2 November: Klaim Sihir Lengkung dan 20.000 Gems
-
Dapatkan Peringkat ESRB, Silent Hill 2 Remake Segera Hadir ke Xbox Series X/S
-
Kronologi EO MTQ di Aceh Kabur, Sosok Pemilik PT Qpro Creasindo Viral
-
7 HP Murah dengan Baterai 6000 mAh, Harganya Cuma Rp 1 Jutaan