Suara.com - Publik baru-baru ini dibuat melongo mengetahui kekayaan Mayor Teddy yang fantastis hingga menyentuh angka Rp 15 miliar. Di laman X, sejumlah netizen menghitung pendapat ajudan Prabowo tersebut.
Kini berstatus sebagai politikus di Kabinet Merah Putih, Mayor Teddy atau Teddy Indra Wijaya melaporkan harta kekayaannya ke Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) KPK beberapa waktu lalu.
Berdasarkan data tersebut, dirinya memiliki kekayaan mencapai Rp 15 miliar. Hartanya ini ada dalam bentuk tanah dan bangunan. Mengetahui hal ini, netizen di laman X terkejut hingga meninggalkan berbagai komentar.
Banyak netizen yang mengaku penasaran dengan pendapatan Mayor Teddy. Berdasarkan data yang didapat dari laman Google, netizen mencoba menghitung gaji dan pendapatan Sekretaris Kabinet ini.
"Kalau ini asli di luar nalar gue, mayor punya kekayaan Rp 15 miliar, aneh bin ajaib!" tulis akun @BosPurwa.
Berstatus sebagai Mayor, diduga Mayor Teddy memiliki gaji bulanan senilai Rp 3 jutaan hingga Rp 5 jutaan. Netizen dengan akun @WargaSipilBaik mencoba menghitung pendapatan Mayor Teddy.
Dengan gaji Rp 5 jutaan dan pengabdian selama 10 tahun, Mayor Teddy dipercaya memiliki total kekayaan senilai Rp 600 jutaan. Hal ini kemudian membuat banyak netizen yang penasaran mengenai pendapatan lainnya.
"Gaji 5 juta, 10 tahun mengabdi, 12 x 10 = 120 bulan, 120 x 5.000.000 = Rp 600.000.000. Jadi uang 15 M - 600 juta = Rp 14,4 M. Kurang lebih 14 milyar itu dari mana?" tulis akun tersebut.
Mengenai hal ini, banyak netizen yang curiga jika Mayor Teddy mungkin memiliki pendapatan lainnya, salah satunya adalah dari 'hibah dengan akta' yang tertera pada data laporan kekayaan tersebut.
Baca Juga: Menteri Widiyanti Putri Punya Surat Berharga Senilai Rp5 Triliun, Seperti Apa Wujudnya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA