Suara.com - DANA Kaget sangat menguntungkan. Kamu yang beruntung bisa menukarkannya dengan apapun, termasuk skin senjata di game Free Fire (FF).
Free Fire menjadi salah satu game battle royal terpopuler di Indonesia. Di aplikasi Google Play, permainan ini sudah diunduh 500 juta lebih pengguna.
FF dikembangkan oleh Garena, perusahaan game asal Vietnam ini terus berinovasi mengembangkan permainan agar lebih seru. Banyak senjata - senjata baru untuk memberikan pengalaman para pemain.
Selain itu, juga masih ada skin karakter dan item seru lainnya yang juga bisa didapatkan.
Untuk bisa mendapatkannya, para pemain bisa menukarkan diamond yang berfungsi sebagai mata uang premium. Biasanya diamond ini didapatkan dari hadiah menyelesaikan misi atau kode redeem.
Gamer juga dapat mendapatkan diamond dengan top up menggunakan uang asli. Top up diamond FF bisa menggunakan aplikasi DANA.
Fitur DANA Kaget bisa digunakan untuk mendapatkan diamond, karena memungkinkan pengguna yang memperoleh link atau tautan bertambah saldo di DANA dan menukarkannya dengan diamond.
DANA Kaget
DANA Kaget merupakan fitur dari aplikasi DANA yang memungkinkan pengguna mendapatkan saldo gratis hanya dengan mengakses link atau tautan tertentu.
Baca Juga: Klaim Saldo DANA Kaget Hari Ini 30 Maret 2025, THR Tambahan untuk Lebaran
Saldo ini dapat dibagikan oleh individu, komunitas, atau influencer kepada banyak orang dalam jumlah yang ditentukan. Karena sifatnya yang terbatas dan berdasarkan sistem siapa cepat dia dapat, banyak pengguna yang berlomba-lomba untuk mengeklaim saldo sebelum habis.
Biasanya, dengan mengeklik tautan saldo DANA Kaget akan langsung masuk terakumulasi.
Cara Klaim DANA Kaget
Link atau tautan DANA Kaget banyak tersebar di media sosial maupun komunitas. Kamu bisa mendapatkannya dan mengeklaimnya. Bagi yang belum mengetahui jangan khawatir, ikuti langkah berikut ini:
- Pastikan aplikasi DANA sudah terpasang dan akun telah terverifikasi premium
- Klik tautan DANA Kaget atau pindai kode QR yang tersedia
- Login ke akun DANA menggunakan nomor ponsel yang terdaftar
- Pada halaman DANA Kaget, tekan tombol 'Klaim' atau 'Ambil Saldo'
- Jika saldo masih tersedia, dana akan otomatis masuk ke akun DANA Anda
- Periksa saldo DANA untuk memastikan klaim berhasil
Cara Tukar Saldo DANA Kaget dengan Diamond Free Fire
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
67 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 13 Januari: Ada Bundle Jujutsu, Yuji Itadori, dan Evo Gun
-
Daftar Harga MacBook, Mac Mini dan iMac Januari 2026: Cek Spesifikasi dan Kisaran Harganya
-
Lenovo CIO Playbook 2026: AI Tak Lagi Eksperimen, 96% Perusahaan ASEAN+1 Siap Gaspol Investasi
-
Sinyal Kehadiran Persona 6 Muncul, Spekulasi Gameplay Makin Panas
-
Hasil M7 Mobile Legends Swiss Stage 3: ONIC Kalah 2 Kali, Rawan Tereliminasi
-
5 Pilihan HP 5G dengan Kecepatan Internet Super Cepat, Harga Mulai Rp3 Jutaan
-
Oppo Reno15 Series Ubah Cara Bercerita Lewat Kamera dengan AI Motion Photo Border Stitching
-
Terpopuler: Vivo Kenalkan V70 Series, Rekomendasi HP Tahan Banting untuk Ojol
-
4 Rekomendasi HP dengan GPS Akurat dan Tahan Banting untuk Driver Online, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
realme C85 5G Resmi Hadir di Indonesia: Tahan Air Ekstrem, Baterai 7.000 mAh, Harga Rp3 Jutaan